Bola.net - - Mantan pemain Arsenal, Ian Wright telah mengklaim bahwa Manchester City harus mencoba mendatangkan Mohamed Salah dari Liverpool.
Winger asal Mesit tersebut memang telah tampil luar biasa gemilang sejak didatangkan dari AS Roma pada musim panas ini. Sejauh ini, dirinya telah mencetak 19 gol untuk The Reds di semua kompetisi.
Dan penampilan gemilangnya itu telah membuat banyak klub Eropa tertarik kepadanya. Salah satunya adalah Real Madrid yang disebut menginginkan jasa Salah setelah Gareth Bale terus-terusan mengalami cedera.
Namun menurut Ian Wright, dia berpikir bahwa pelatih City, Josep Guardiola harus mencoba untuk mendatangkan Salah pada Januari atau pada musim panas nanti. Menurutnya, kehadiran Salah akan meningkatkan sisi sayap City meskipun telah memiliki Raheem Sterling dan Leroy Sane.
Sterling memang tampil gemilang bersama Guardiola musim ini, begitu juga dengan Sane. Namun menurut Wright, keberadaan Salah akan semakin menguntungkan City.
"Bila saya memiliki Mo Salah untuk dipilih di samping Sterling dan Sane, saya tak menganggap itu sebagai sebuah masalah. Dia bahkan bisa bermain di depan dua pemain itu, menurut saya,' ujarnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Inggris 21 Desember 2017, 23:26

-
Arsenal dan City Tergiur Ketangguhan Bek Burnley
Liga Inggris 21 Desember 2017, 21:53
-
Kiper Terbaik EPL Sejauh Ini Adalah Ederson, Bukan De Gea
Liga Inggris 21 Desember 2017, 20:22
-
Milan Tegaskan Bonucci Bahagia
Liga Italia 21 Desember 2017, 19:24
-
Bonucci Kecewa, Bonucci Ingin Tinggalkan Milan
Liga Italia 21 Desember 2017, 18:58
LATEST UPDATE
-
Burnley vs Man Utd: Misteri Menit 61, Mengapa Bruno Fernandes Ditarik Keluar?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:44
-
Man of the Match Parma vs Inter: Federico Dimarco
Liga Italia 8 Januari 2026, 07:30
-
Man of the Match Man City vs Brighton: Erling Haaland
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:16
-
Man of the Match Barcelona vs Athletic Club: Raphinha
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 07:04
-
Hasil Parma vs Inter: Chivu Taklukkan Mantan Klub, Nerazzurri Melesat di Puncak
Liga Italia 8 Januari 2026, 06:32
-
Man of the Match Burnley vs Manchester United: Benjamin Sesko
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:12
-
Hasil Man City vs Brighton: Gol Bersejarah Haaland Terasa Hambar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:08
-
Man of the Match Fulham vs Chelsea: Harry Wilson
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:01
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR