Bola.net - - Bos Manchester City, Pep Guardiola, menegaskan bahwa dia dapat melihat Thierry Henry sebagai pelatih Arsenal di masa-masa mendatang.
Sebagaimana diketahui, kekalahan Arsenal dengan skor telak 3-0 dua kali berturut-turut dari Manchester City. Hal ini membangkitkan kembali permintaan fans untuk segera mencopot Arsene Wenger dari jabatannya sebagai pelatih kepala saat ini.
Henry pun mengakui secara terbuka bahwa dia sangat tertarik untuk mengambil alih pekerjaan tersebut jika Wenger benar dipecat.
"Jika dia (Henry) ingin menjadi pelatih, dia punya talenta untuk itu," ungkap Guardiola di tribalfootball.
"Tetapi harus dia yang memutuskan, bukan saya. Kami berjuang dan bermain bersama di Barcelona, Bayern Munchen dan di sini di Premier League."
"Saya yakin dia akan mengambil keputusan yang tepat untuk dirinya sendiri, untuk para pemain, dan tentunya untuk klub," pungkasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dembele: Mustahil Saya Tolak Barcelona Dua Kali
Liga Spanyol 2 Maret 2018, 21:34
-
Barca vs Atletico, Inilah Pesan Penting dari Iniesta
Liga Spanyol 2 Maret 2018, 20:04
-
Bukti Betapa Mengerikannya Griezmann untuk Barca
Liga Spanyol 2 Maret 2018, 19:32
-
Lionel Messi, Satu Gol Lagi Menuju 600 Gol
Liga Spanyol 2 Maret 2018, 19:09
-
Semua Laga Adalah Final Bagi Atletico Madrid
Liga Spanyol 2 Maret 2018, 18:37
LATEST UPDATE
-
Hasil Portsmouth vs Arsenal: Gabriel Martinelli Hattrick, The Gunners Menang 4-1
Liga Inggris 11 Januari 2026, 22:53
-
Live Streaming Inter vs Napoli - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 11 Januari 2026, 19:45
-
Rekor Persib Bandung: 100 Persen Menang dan Hanya Kebobolan Sekali di Kandang
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 18:01
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR