Bola.net - - Manajer Manchester City, Pep Guardiola merasa yakin bahwa musim ini tim asuhannya lebih bagus jika dibandingkan dengan musim lalu, di mana mereka menjadi juara.
City menjuarai Premier League musim lalu dengan rekor impresif, yakni hanya dua kali menelan kekalahan sepanjang musim. Kekalahan tersebut didapat ketika menghadapi Liverpool dan Manchester United.
Sementara pada musim ini yang belum genap separuh jalan, City sudah dua kali mengalami kekalahan, masing-masing ketika menghadapi Chelsea dan Crystal Palace.
Keyakinan Guardiola
Terlepas dari fakta tersebut, Guardiola tetap meyakini bahwa timnya kini lebih kuat dari musim lalu. Keyakinan Guardiola didasari oleh peningkatan timnya dalam hal taktik.
"Dalam beberapa detail kecil kami lebih bagus dibanding musim lalu, dan hal itu normal karena kami memiliki waktu bersama lebih banyak," ujar Guardiola kepada Sky Sports.
"Proses build up serangan kami, high pressing kami, kami bisa menggunakan beberapa pergerakan berbeda, kami memiliki lebih banyak alternatif dalam bertahan ke menyerang dan kami lebih solid ketika bertahan lebih dalam," jelasnya.
Kunci Juara
Lebih lanjut, Guardiola menyebut bahwa konsistensi timnya lah yang paling membuat pria asal Spanyol itu terkesan dengan skuat juara The Citizens musim lalu.
"Tentu saja kami kehilangan poin, itu memang terjadi, tapi setelah itu kami kembali konsisten, dan itu adalah hal yang paling berkesan dan hal yang paling penting," tutur Guardiola.
"Memenangi ajang piala atau Liga Champions membutuhkan penampilan bagus dalam enam atau tujuh laga, tapi di Premier League untuk juara bisa membutuhkan penampilan bagus setiap tiga hari, karena itulah saya paling menyukai gelar ini," tukasnya.
Video Menarik
Berita video rumor Jose Mourinho dipecat Manchester United karena ada pemain kunci di tim yang menghubungi executive vice-chairman klub, Ed Woodward.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Guardiola Klaim Man City Lebih Bagus Dibanding Musim Lalu
Liga Inggris 25 Desember 2018, 20:20
-
Data dan Fakta Premier League: Leicester City vs Manchester City
Liga Inggris 25 Desember 2018, 07:02
-
Prediksi Leicester City vs Manchester City 26 Desember 2018
Liga Inggris 25 Desember 2018, 07:01
-
Setelah Chelsea, Kini Leicester Incar Manchester City
Liga Inggris 25 Desember 2018, 00:23
-
Benjamin Mendy Klaim Dirinya Sebagai Bek Kiri Terbaik Dunia
Liga Inggris 24 Desember 2018, 19:00
LATEST UPDATE
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 10 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Tottenham vs Aston Villa 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Everton vs Sunderland 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 06:25
-
Hasil Piala Afrika Tadi Malam: Mazraoui Pulangkan Bryan Mbeumo ke MU
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Bukan Pelatih, Lionel Messi Ungkap Rencana Pensiun, Apa Itu?
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
-
6 Rekor Mustahil yang Bisa Dihancurkan Cristiano Ronaldo Tahun 2026
Asia 10 Januari 2026, 04:30
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR