Bola.net - - Bos Manchester City, Josep Guardiola, disebut masih tertarik untuk mendatangkan gelandang AS Monaco, Fabinho.
Pemain Brasil sebelumnya sering dikabarkan menarik minat Manchester United, dan sempat disebutkan menolak penawaran yang masuk dari PSG pekan lalu.
Laporan dari L'Equipe kemudian mengatakan bahwa City juga tertarik pada sang gelandang. Guardiola sendiri konon tengah mencari pemain anyar yang bisa menambah opsi untuk posisi gelandang bertahan di musim panas kali ini.
Fabinho
Ayah Fabinho sendiri sempat mengakui musim lalu bahwa City memang tertarik untuk merekrut anaknya, dan sang pemain juga memiliki minat yang cukup besar untuk mendarat di Etihad.
Namun untuk bisa mendapatkan sang pemain, City harus bisa mengajukan penawaran lebih baik dari PSG, yang sebelumnya menyiapkan proposal senilai 45 juta euro.
Fabinho sendiri sebelumnya sempat mengungkap bahwa ia berhasrat untuk mendapat kans bekerja sama dengan barisan manajer top dunia, seperti Guardiola dan Jose Mourinho.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Skuat Uzur Jadi Alasan Guardiola Gagal Bawa City Berprestasi
Liga Inggris 4 Juli 2017, 23:26
-
Guardiola: City Terpaut 10 Tahun Dengan Barcelona
Liga Champions 4 Juli 2017, 22:53
-
Hasil Karya Enrique di Barca Dipuji Guardiola
Liga Spanyol 4 Juli 2017, 19:59
-
Guardiola: Messi Pemain Terbaik Yang Pernah Saya Lihat
Liga Spanyol 4 Juli 2017, 19:39
-
6 Pemain Brasil Yang Gagal Bersinar Di Manchester City
Editorial 4 Juli 2017, 15:51
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 9 Januari 2026, 08:50
-
Kapan El Clasico di Final Piala Super Spanyol 2026: Barcelona vs Real Madrid
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 08:37
-
Jadwal Barca vs Madrid di Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 08:07
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR