Bola.net - - Josep Guardiola belum lama ini menegaskan bahwa dirinya tidak akan memikirkan apapun soal transfer masuk dan keluar di Manchester City, hingga akhir musim kompetisi.
Dari skuat inti City musim ini, ada beberapa yang kontraknya akan habis di musim panas. Salah satunya adalah Willy Caballero, kiper yang kini menjadi andalan tim usai menyingkirkan Claudio Bravo.
Selain itu Guardiola juga masih harus memutuskan masa depan beberapa pemain senior City seperti Yaya Toure, yang sempat dicoret dari tim utama, dan juga Aleksandar Kolarov, Jesus Navas, serta Pablo Zabaleta.
Namun demikian, sang manajer menegaskan bahwa ia tidak akan mengambil keputusan apapun hingga akhir musim nanti.
Yaya Toure dan pemain City usai lawan Tottenham.
"Kami akan memikirkan soal itu, namun kami akan membuat keputusan di akhir musim. Mereka harus terus mencoba, meyakinkan saya tiap hari," tutur Guardiola menurut Mirror.
"Ada lima, enam pemain yang kontraknya akan habis, namun mereka tahu situasinya."
"Tentu akan ada resiko, mungkin mereka bisa mengikat kontrak dengan klub lain dan kami harus menerima itu. Namun kami akan memutuskan di bulan terakhir musim ini."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Manchester City Kini Juga Minati Llorente
Liga Inggris 1 Maret 2017, 15:30
-
Manchester City Juga Tertarik Datangkan Lindelof
Liga Inggris 1 Maret 2017, 15:10
-
Fernandinho: City Tak Prioritaskan Trofi Apapun
Liga Inggris 1 Maret 2017, 14:50
-
Guardiola: Navas? Bravo? Tunggu Akhir Musim Nanti
Liga Inggris 1 Maret 2017, 12:20
-
John Terry Ogah Tutup Pintu ke Tiongkok
Liga Inggris 1 Maret 2017, 12:00
LATEST UPDATE
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR