Bola.net - - Josep Guardiola mengatakan bahwa ia mungkin akan membuat perubahan besar di skuat Manchester City begitu memasuki bursa musim panas 2018 mendatang.
Sebelumnya sang manajer ditanya oleh media soal masa depan Eliaquim Mangala, bek Prancis yang belakangan baru mendapat kesempatan main menyusul cedera yang dialami oleh John Stones.
Guardiola mengatakan ia akan terus mempercayai dan mempertahankan mantan pemain Porto terseut, namun ia tak bisa menjamin apa yang bakal terjadi di akhir musim.
Eks bos Barcelona dan Bayern Munchen mengatakan bahwa ia sudah menyiapkan rencana transfer khusus menjelang musim 18/19.
Josep Guardiola
"Di musim panas nanti, kami akan mengubah skala semua hal yang ada di klub," tuturnya di Sportsmole.
"Bukan cuma Mangala, tapi semua orang. Klub yang akan memberi tahu para pemain. Bahagia atau tidak, itu tergantung masing-masing orang. Apakah anda nyaman dengan posisi anda sekarang atau tidak. Mereka yang harus memutuskan."
"Masa depan klub akan selalu seperti ini. Kami selalu menginginkan pemain yang bersedia bertahan di sini."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Inggris 29 November 2017, 22:35

-
Tekad Besar Courtois untuk Kejar Man City
Liga Inggris 29 November 2017, 21:34
-
Bukan Man City, Target Conte Hanya Kejar Man United
Liga Inggris 29 November 2017, 21:03
-
Sandro ke Chelsea, Juventus Lirik Filipe Luis
Liga Italia 29 November 2017, 14:50
-
Conte Isyaratkan Bakal Istirahatkan Hazard Lawan Swansea
Liga Inggris 29 November 2017, 14:25
LATEST UPDATE
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55



















KOMENTAR