Bola.net - - Josep Guardiola mengatakan bahwa dirinya amat menghormati Jose Mourinho, jelang laga di mana Manchester City akan menyambut kehadiran Manchester United asuhan pria Portugal di Etihad.
Kedua manajer top dunia itu pernah saling bersaing secara ketat ketika masih menangani Barcelona dan Real Madrid. Media pun kembali memfokuskan perhatian pada keduanya jelang derby malam nanti.
Guardiola sendiri mengatakan bahwa ia amat menghormati Mourinho, yang timnya kini ada di bawah Manchester City dengan jarak satu poin dari zona Liga Champions.
Jose Mourinho
"Secara fundamental dia tahu saya seperti apa dan begitu juga saya sendiri. Semua manajer memiliki pandangan masing-masing mengenai orang lain, bukan hanya saya dan dirinya," tutur Guardiola menurut Goal International.
"Dia adalah seorang kompetitor yang besar dan timnya selalu sulit dihadapi. Mereka punya kualitas dan amat agresif ketika melakukan duel."
"Saya amat menghormati karirnya dan apa yang sudah ia lakukan di sepakbola."
City akan menghadapi laga nanti dengan modal kekalahan 1-2 dari Arsenal di semifinal Piala FA di Wembley pekan lalu.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Guardiola Kehilangan Aura dan Gagal Gantikan Pellegrini
Liga Inggris 27 April 2017, 23:32
-
Man City Gagal Sabet Gelar, Aguero: Hanya Tak Beruntung
Liga Inggris 27 April 2017, 22:57
-
Aguero: Tak Masalah Jadi Pemain Cadangan
Liga Inggris 27 April 2017, 22:28
-
Guardiola Disebut Masih Perlu Belajar Sepakbola Inggris
Liga Inggris 27 April 2017, 21:46
-
Guardiola Sejajarkan Carrick Dengan Alonso dan Busquets
Liga Inggris 27 April 2017, 18:25
LATEST UPDATE
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
-
Prediksi Arsenal vs Liverpool 9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR