Bola.net - - Josep Guardiola telah memutuskan akan tetap mempertahankan Fabian Delph di Manchester City pada bursa transfer musim dingin ini. Meskipun ada tawaran dari West Brom, Guardiola menolaknya.
Sebelumnya, Guardiola punya niat melepas Delph bulan ini. Tapi ia harus mengkaji ulang keputusannya mengingat Man City tengah mengalami krisis pemain tengah. Ilkay Gundogan tengah mengalami cedera sedangkan Fernandinho tengah menjalani hukuman larangan bermain setelah mendapat kartu merah.
Menurut The Mirror, Guardiola terpaksa harus memasang Delph di lini tengah ketika menghadapi Tottenham di akhir pekan ini. Sebelumnya, Guardiola pilih menduetkan Yaya Toure dan Pablo Zabaleta. Kerja sama antara dua pemain ini kurang maksimal sehingga City dihajar 4-0 ketika bertemu dengan Everton kemarin.
Setelah sembuh dari cedera, Delph sudah bermain ketika City bertemu dengan West Ham di FA Cup beberapa waktu lalu dalam kemenangan 5-0. Ia hanya duduk di bangku cadangan ketika City bertanding lawan Everton.
Namun demikian, Guardiola juga punya kemungkinan memberikan waktu bermain pada pemain muda Aleix Garcia jika pelatih asal Spanyol tersebut tak menurunkan Delph akhir pekan ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Guardiola Tak Jadi Lepas Fabian Delph dari Man City
Liga Inggris 17 Januari 2017, 22:42
-
City Mulai Nego Barca Soal Messi
Liga Inggris 17 Januari 2017, 19:01
-
Termasuk Alexis Sanchez, Guardiola Incar Empat Bintang Anyar
Liga Inggris 17 Januari 2017, 14:43
-
Thierry Henry Dukung Duo Manchester Kembali ke Empat Besar
Liga Inggris 17 Januari 2017, 13:00
-
Carragher: United dan City Takkan Bisa Kejar Chelsea
Liga Inggris 17 Januari 2017, 10:51
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR