Bermain Chelsea, pemain asal Islandia tersebut menghabiskan waktu enam tahun selama 2000 hingga 2006 dan mencetak 75 gol sebelum bergabung dengan Barcelona.
Namun perjalanannya di Barcelona tak semulus harapan meskipun ia sukses membantu meraih trofi Liga Champions di sana, pemain 37 tahun itu dilepas ke AS Monaco sebelum kembali ke London untuk dipinjamkan ke Tottenham pada 2010.
"Banyak fans Chelsea tak akan senang bahwa saya mengatakan ini, tapi saya menikmati waktu saya di Tottenham," ujarnya kepada Four Four Two.
"Kami punya tim bagus dengan Gareth Bale dan Luka Modric dan juga pemain seperti Peter Crouch, Ledley King, Niko Kranjcar, Heurelho Gomes di posisi kiper. Banyak pemain yang benar-benar bagus," tambahnya.
Bersama Spurs, Gudjohnsen mencetak dua gol dalam 14 penampilan dan membawa mereka lolos ke kualifikasi Liga Champions dan menembus semifinal Piala FA.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Azpilicueta: MU Tantangan Berat bagi Chelsea
Liga Inggris 4 Februari 2016, 23:04
-
Liga Italia 4 Februari 2016, 22:23

-
John Terry Bisa ke MU, Arsenal dan City
Liga Inggris 4 Februari 2016, 20:27
-
Courtois Tak Puas dengan 10 Kali Tak Terkalahkan
Liga Inggris 4 Februari 2016, 19:20
-
Courtois Rela Jika Terry Tinggalkan Chelsea
Liga Inggris 4 Februari 2016, 15:55
LATEST UPDATE
-
Ketika Ruben Amorim Merasa Dikhianati Manajemen MU Soal Transfer Pemain
Liga Inggris 5 Januari 2026, 08:05
-
Man of the Match Inter Milan vs Bologna: Lautaro Martinez
Liga Italia 5 Januari 2026, 05:25
-
Man of the Match Man City vs Chelsea: Enzo Fernandez
Liga Inggris 5 Januari 2026, 04:24
-
Man of the Match Fulham vs Liverpool: Harry Wilson
Liga Inggris 5 Januari 2026, 03:54
-
Man of the Match Real Madrid vs Real Betis: Gonzalo Garcia
Liga Spanyol 5 Januari 2026, 00:24
-
Man of the Match Leeds United vs Manchester United: Matheus Cunha
Liga Inggris 4 Januari 2026, 21:44
-
Hasil Leeds vs Man Utd: Saling Serang di Elland Road Berakhir Imbang 1-1
Liga Inggris 4 Januari 2026, 21:31
-
Hasil Bali United vs Arema FC: Kalah Lagi, Tren Negatif Singo Edan Berlanjut
Bola Indonesia 4 Januari 2026, 21:05
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43

























KOMENTAR