Menyambut pertandingan ini, Chelsea baru saja menghadapi Watford yang berakhir dengan skor imbang 0-0. Hasil ini menandai bahwa The Blues belum pernah terkalahkan dalam 10 laga terakhir sejak ditangani Guus Hiddink.
Menghadapi pasukan Louis van Gaal yang baru saja menang 3-0 atas Stoke City, Chelsea ingin melanjutkan catatan tersebut. Azpilicueta mengingatkan bahwa pertemuan ini akan berjalan ketat.
"Pertandingan ini akan menjadi laga berat. Mereka adalah tim yang banyak menguasai bola dan menang di laga terakhir. Mereka adalah tim yang baik dengan pemain yang bagus," ucap Azpilicueta menyambut pertemuan yang akan berlangsung di Stamford Bridge.
Pada pertemuan pertama musim ini di Old Trafford, bentrok dua tim hanya berakhir imbang. Kali ini Azpilicueta menyatakan timnya menargetkan kemenangan.
"Kemenangan adalah target kami di setiap laga. Kami akan bermain di kandang dan kami ingin mendapat tiga poin," sebutnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Azpilicueta: MU Tantangan Berat bagi Chelsea
Liga Inggris 4 Februari 2016, 23:04
-
Liga Italia 4 Februari 2016, 22:23

-
John Terry Bisa ke MU, Arsenal dan City
Liga Inggris 4 Februari 2016, 20:27
-
Courtois Tak Puas dengan 10 Kali Tak Terkalahkan
Liga Inggris 4 Februari 2016, 19:20
-
Courtois Rela Jika Terry Tinggalkan Chelsea
Liga Inggris 4 Februari 2016, 15:55
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55




















KOMENTAR