United saat ini memang belum bisa menemukan performa terbaik mereka secara konsisten di bawah kepemimpinan Van Gaal. Yang terbaru, mereka dihajar Leicester City 3-5 meski sempat unggul 3-1.
Gullit menilai Van Gaal sudah salah dalam memulai membangun tim. Van Gaal tidak memperbaiki pondasi tim dan hanya fokus untuk membuat lini penyerangan yang dahsyat saja.
"Saya rasa Van Gaal sudah gila. Ketika anda membangun rumah, anda harus mulai dari pondasi dulu. Tapi Van Gaal memulai dari atapnya, jadi langsung runtuh. Saya sungguh tak mengerti. Saya tak tahu mengapa dia tidak memperbaiki pertahanan timnya lebih dulu," cetus Gullit seperti dilansir The Daily Star.
United sudah belanja besar-besaran musim panas ini. Nama-nama besar seperti Falcao, Angel Di Maria, Luke Shaw sudah berlabuh di Old Trafford namun hingga saat ini hasilnya masih mengecewakan. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Eks Chelsea: United Sebaiknya Rekrut Van Dijk
Liga Inggris 23 September 2014, 22:32
-
'Jangan Tertipu, Lampard Pasti Bahagia Jebol Gawang Chelsea'
Liga Inggris 23 September 2014, 20:12
-
Chelsea Tanpa Ramires Saat Lawan Bolton
Liga Inggris 23 September 2014, 19:14
-
Disebut Pellegrini Sebagai Tim Kecil, Ini Tanggapan Stoke City
Liga Inggris 23 September 2014, 18:47
-
Preview: Chelsea vs Bolton, Awal Mudah The Blues
Liga Inggris 23 September 2014, 18:00
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR