Beberapa pihak di United selama ini sudah malu-malu mengakui minat mereka untuk memulangkan Ronaldo ke Old Trafford. Usaha tersebut sepertinya bakal lebih mudah karena Ronaldo kurang senang dengan kebijakan transfer Madrid.
Namun membeli Ronaldo tetap saja merupakan operasi transfer yang rumit. Selain harganya yang mahal, Ronaldo juga meminta gaji 300 ribu pound per pekan (setelah dipotong pajak) jika kembali ke United.
Pihak United enggan menuruti permintaan itu karena khawatir para bintang di lini depan mereka akan iri. Jika Ronaldo datang dengan gaji terbesar, United khawatir Wayne Rooney, Angel Di Maria dan Falcao menginginkan gaji serupa.
Selain itu, pihak United juga mulai mengira bahwa Ronaldo sengaja main mata dengan mereka demi mendapatkan kenaikan gaji di Madrid saja. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kalah di Final UCL, Gabi Alami Peristiwa Terkejam Dalam Sepakbola
Liga Spanyol 23 September 2014, 20:42
-
Gabi: Atletico Seperti Robinhood
Liga Spanyol 23 September 2014, 20:20
-
'Di Maria Salah Satu Pemain Terbaik di Dunia'
Liga Inggris 23 September 2014, 16:30
-
Madrid Desak Ancelotti Putuskan Nasib Isco
Liga Spanyol 23 September 2014, 15:03
-
Berkembang Pesat di Liverpool, Madrid Lirik Chirivella
Liga Spanyol 23 September 2014, 14:41
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR