Pada pertemuan pertama, Wayne Rooney dkk takluk di tangan The Canaries dengan skor 0-1. Gol semata wayang Anthony Pilkington sukses menenggelamkan harapan Manchester United untuk meraih tiga poin.
Selain sarat balas denda, Opa Fergie meminta anak-anak asuhnya untuk meraih kemenangan guna menjadi modal, sebelum melawan Real Madrid pada leg kedua 16 besar Liga Champions.
"Ini termasuk laga penting bagi United, dan saya harap mereka mampu memaksimalkannya. Tiga poin atas Norwich akan sangat penting bagi tim ini untuk tetap berada di jalur kemenangan." ujar Fergie seperti dikutip The Sun.
"Para pemain harus menganggap laga ini seperti final. Mereka dituntut untuk totalitas, guna mengetahui faedah sebuah pertandingan. Selain itu, bila mereka menang, maka ini akan menjadi modal berharga sebelum menghadapi Madrid."[initial]
Editorial - Kumpulan Film Sepakbola Terbaik (sun/rdt)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Raksasa Premier League Berlomba Rayu Julian Draxler
Liga Inggris 2 Maret 2013, 23:00
-
Hadapi Norwich, Fergie Ingin Lanjutkan Tren Positif
Liga Inggris 2 Maret 2013, 20:30
-
Ferguson: Siapa Beruntung? Kami Atau City?
Liga Inggris 2 Maret 2013, 20:00
-
Beckham Berambisi Ikuti Jejak Panjang Giggs
Liga Champions 2 Maret 2013, 18:00
-
Evra: Premier League Prioritas United
Liga Inggris 2 Maret 2013, 17:30
LATEST UPDATE
-
Daftar Lengkap Tim Lolos 32 Besar FA Cup 2025/2026
Liga Inggris 11 Januari 2026, 11:25
-
Rafael Leao Jadi Penyelamat Milan, Allegri Ungkap Perubahan Penting Sang Bintang
Liga Italia 11 Januari 2026, 10:55
-
Transfer Panas! Chelsea Siap Jual Palmer, Man United Siap Beli Dengan Dana Jumbo!
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:59
-
Manchester United Ketar-Ketir Ditinggal Pergi Bruno Fernandes
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:33
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 09:21
-
5 Pemain Kunci Barcelona untuk Kalahkan Real Madrid di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 08:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR