Sebelumnya Halsey sudah mengatakan hubungan dekatnya dengan Sir Alex Ferguson. Ia juga mengaku meminta bantuan Fergie untuk membela Mark Clattenburg yang diduga melakukan rasisme terhadap John Mikel Obi.
Clattenburg membuat banyak keputusan kontroversial dalam laga Chelsea melawan Manchester United. banyak sekali keputusan Clattenburg yang merugikan Chelsea sehingga The Blues memutuskan untuk melayangkan komplain resmi kepada FA.
Yang paling kontroversial, tentu saja, adalah dugaan rasisme yang dilakukannya Clattenburg. Akan tetapi Halsey justru mengaku kecewa karena tindakan kasar Mikel tidak diekspos media.
"Kami semua sangat kecewa karena tindakan Mikel tidak diungkapkan media. kami menuntut permintaan maaf. Kami semua, para wasit, selalu berkomunikasi lewat telepon. kami semua kecewa," tambah Halsey.
Kontroversi wasit Inggris:
Eks Wasit EPL Akui Dekat Dengan Ferguson
'Mikel Sempat Ancam Bakal Patahkan Kaki Clattenburg' (mrr/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho: Nasib Torres-Mata di Tangan Del Bosque
Piala Dunia 16 September 2013, 23:47
-
Mourinho Berharap Casillas Tiru Performa Diego Lopez
Liga Spanyol 16 September 2013, 22:39
-
Halsey Kecewa Ancaman Mikel Tak Diekspos
Liga Inggris 16 September 2013, 21:17
-
Lukaku Ikuti Zlatan dan Balotelli Pilih Raiola
Liga Inggris 16 September 2013, 19:05
-
Napoli dan Juventus Juga Intip Juan Mata
Liga Champions 16 September 2013, 18:27
LATEST UPDATE
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
-
Prediksi Timnas Indonesia U-22 vs Mali 18 November 2025
Tim Nasional 17 November 2025, 17:54
-
Pertahanan Solid Persib Bandung Jadi Kunci Sukses di BRI Super League dan Pentas Asia
Bola Indonesia 17 November 2025, 17:48
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR