Bola.net - - Eks gelandang timnas Jerman, Dietmar Hamann, mengaku terkejut Ilkay Gundogan dengan cepat bisa menembus skuat inti Manchester City meski baru pulih dari cedera.
Gundogan dibeli oleh City pada musim panas kemarin. Ia didatangkan dari Borussia Dortmund oleh Josep Guardiola. Namun ia tak bisa langsung tampil bagi The Citizen karena cedera lututnya kala itu belum benar-benar pulih.
Akan tetapi, pemain berusia 26 tahun itu sudah pulih 100 persen. Ia bahkan sanggup langsung merebut satu tempat di skuat inti City. Hal itu pun membuat Hamann cukup terkejut.
"Gundogan adalah pemain yang sangat pintar. Ia baru saja kembali dari cedera," ujarnya pada Omnisport.
"Ia menemukan jalan untuk masuk ke dalam tim dengan sangat cepat, dan hal itu mengejutkan saya karena ia sempat absen bermain cukup lama," seru Hamann.
Eks gelandang Liverpool itu lantas menyebut bahwa Gundogan, dan juga Leroy Sane, akan jadi aset yang sangat penting bagi City di masa datang.
"Mereka berdua adalah pemain yang sangat mampu menjadi aset besar untuk City selama bertahun-tahun yang akan datang," tutupnya.
Baca Juga:
- Gundogan Dinilai Menyatu Sempurna di Manchester City
- Eks Prancis Minta Marseille Beli Yaya Toure
- Rakitic: Main Tanpa Messi Seperti Main Tanpa Bola
- Crooks: Aguero Pemain Kelas Dunia Seperti Ronaldo dan Messi
- Guardiola: Mustahil City Juara Tanpa Gundogan
- Guardiola Ingin Tiru Sukses Barca dengan Pemain Muda
- Kontra City, Rakitic Waspadai Ketajaman Aguero
- Enrique: Saya Akan Senang Jika Jumpa Mourinho
- Villa Ingatkan City, Liga Champions Tak Mudah
- Villa: Guardiola Akan Buat City Jadi Tim Hebat
- Silva: City Harus Belajar dari Kesalahan
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Champions 2 November 2016, 22:05

-
Coutinho Sambangi Hotel Tempat Menginap Skuat Barcelona
Bolatainment 2 November 2016, 19:47
-
Guadiola Beber Alasan City Ganti Strategi Saat Lawan Barca
Liga Champions 2 November 2016, 19:24
-
Guardiola: City Kalahkan Tim Terbaik di Dunia
Liga Champions 2 November 2016, 18:52
-
Ini Resep Guardiola Redam Trio MSN Barcelona
Liga Champions 2 November 2016, 18:21
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55




















KOMENTAR