Bola.net - - Mantan pemain Manchester United, Owen Hargreaves, percaya bahwa Setan Merah masih bisa memenangkan Premier League, meski belakangan ini kerap meraih hasil kurang maksimal.
Mantan pemain Inggris itu enggan mencoret eks timnya dari bursa juara liga musim ini.
United baru saja meraih kemenangan 3-1 atas Swansea City dan hal itu membuat tim kembali ke jalur kemenangan, setelah di dua pertandingan terakhir mereka hanya bermain imbang melawan Burnley dan kalah di tangan Fenerbahce.
Namun terlepas dari semua masalah itu, dan juga cedera yang dialami oleh beberapa pemain inti United, Hargreaves tetap percaya bahwa MU masih punya kesempatan untuk menghapus puasa gelar juara Premier League mereka yang sudah berlangsung selama empat tahun.
"Saya kira mereka bisa memenangkan Premier League jika Mourinho memainkan pemain terbaiknya," tutur Hargreaves di BT Sport.
Mantan pemain MU itu lantas menyuarakan kekhawatirannya mengenai keputusan sang manajer, yang sebelumnya jarang memberikan kesempatan bermain pada Michael Carrick.
"Saya masih memikirkan Carrick, saya tidak tahu mengapa Carrick tidak bermain di tim ini - hal tersebut mengganggu saya."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Inggris 7 November 2016, 22:54

-
Cedera Mata Van Persie Ternyata Tak Parah
Liga Eropa Lain 7 November 2016, 22:15
-
Tak Perlu Gol Indah, Pogba Ingin Cetak Banyak Gol
Liga Inggris 7 November 2016, 22:09
-
Ibrahimovic Minta Maaf Tak Bisa Turun untuk Hadapi Arsenal
Liga Inggris 7 November 2016, 21:42
-
Kata Cantona, Messi Sekarang Mirip Justin Bieber
Bolatainment 7 November 2016, 21:37
LATEST UPDATE
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR