Bola.net - - Antonio Conte mengaku khawatir dengan performa di awal musim, sebelum mereka akhirnya memutuskan untuk mengganti formasi tim.
Bos The Blues melihat timnya begitu mudah kemasukan gol, sebelum ia akhirnya menggunakan formasi 3-4-3 andalannya di skuat Stamford Bridge.
Sejak saat itu, Chelsea tidak pernah kemasukan gol di lima pertandingan di Premier League, dengan menggunakan barisan belakang yang terdiri dari tiga bek: Gary Cahill, David Luiz, dan Cesar Azpilicueta.
"Saya sebelumnya khawatir, karena kami kemasukan banyak gol di tiap laga dan mendapatkan begitu banyak situasi berbahaya dari lawan, itulah mengapa saya mengubahnya. Biasanya ketika anda kalah, amat penting untuk punya ide yang bagus dan memperbaiki tim dan menjelaskan mengapa anda menelan kekalahan," tutur Conte menurut Express.
"Kemudian saya berpikir bersama dengan para pemain, kami terus bekerja keras dan menemukan cara untuk mengubah situasi yang ada. Saya sebelumnya ingin bermain dengan 4-2-4. Karena kami punya dua winger yang kuat. Namun kemudian saya berubah pikiran. Di pra-musim, ada formasi 4-2-4 dan 3-4-3, karena skuat ini bisa memainkan sistem ini."
"Saya mengubahnya sedikit agar lebih seimbang di situasi menyerang dan bertahan."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gagal Penalti, Cole Minta Maaf Pada Gerrard
Bola Dunia Lainnya 7 November 2016, 19:59
-
Conte Menolak Sebut Chelsea Kirim Pesan Peringatan ke Tim Lain
Liga Inggris 7 November 2016, 16:00
-
Karena David Luiz, Eks Tottenham ini Ingin Minta Maaf ke Conte
Liga Inggris 7 November 2016, 15:45
-
'Chelsea Saat Bantai Everton, Terbaik Dalam Sejarah Premier League'
Liga Inggris 7 November 2016, 15:30
-
Jagielka Akui Everton Layak Dikalahkan Chelsea
Liga Inggris 7 November 2016, 15:00
LATEST UPDATE
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR