Bola.net - - Mantan pemain tengah Manchester United, Owen Hargreaves, belum lama ini kembali memberikan pembelaan pada Paul Pogba. Pemain Prancis belakangan sering mendapat kritik karena performanya dianggap tak sebanding dengan harganya.
Pogba dibeli dari Juventus dengan nilai 89 juta pounds, yang sekaligus menjadikannya sebagai pemain termahal dunia. Namun banyak pengamat sama sekali tidak puas melihat aksi sang bintang.
Mantan pemain Liverpool, Jamie Carragher, bahkan sempat menyebut Pogba sebagai 'masalah bernilai 90 juta pounds' untuk United.
Namun Hargreaves tidak percaya dengan klaim tersebut dan mengatakan Pogba akan dengan mudah masuk ke tim inti klub manapun di Eropa.
Paul Pogba
"Menyebut dia sebagai masalah jelas amat konyol," tutur Hargreaves menurut Goal International.
"Di Real Madrid, Zidane akan dengan senang hati memilikinya. Barcelona akan senang memainkannya di tengah. Conte akan senang bisa menanganinya di Chelsea. Josep Guardiola juga akan menyukainya."
"Dia bukan masalah bernilai 90 juta pounds. Dia hadiah bernilai 90 juta pounds untuk tim ini dan dia akan ada di sana untuk waktu yang lama. Mereka harus membangun tim di sekitarnya dan memberikan keseimbangan untuknya. Saya kira dia akan menjadi superstar."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho: Premier League Bikin Tim Inggris Gagal di Eropa
Liga Inggris 17 Maret 2017, 23:06
-
Mourinho: Cerita Pisang Itu Bukan Lelucon
Liga Eropa UEFA 17 Maret 2017, 22:36
-
Paul Pogba Cedera Karena Lelah
Liga Inggris 17 Maret 2017, 21:59
-
Perempat Final Liga Europa 2017, MU Jumpa Anderlecht
Liga Eropa UEFA 17 Maret 2017, 19:24
-
Yorke: Tak Akan Mengejutkan Bila Lukaku ke MU
Liga Inggris 17 Maret 2017, 19:15
LATEST UPDATE
-
Benarkah Ruang Ganti Real Madrid Retak?
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 15:54
-
Real Madrid vs Atletico Madrid: Dendam Bellingham dan Pengorbanan Demi Mbappe
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 15:33
-
Marc Marquez Curhat Soal Sulitnya Lawan Alex Marquez, Harus Lupakan Status Saudara
Otomotif 8 Januari 2026, 13:21
-
Meski Cetak Dua Gol, Benjamin Sesko Dinilai Tak Layak Bela Man Utd
Liga Inggris 8 Januari 2026, 12:23
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 12:03
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR