Bola.net - - Penyerang Tottenham Hotspur, Harry Kane mengungkapkan bahwa tujuannya adalah menjadi juara bersama Spurs dan merasakan sendiri manisnya mengangkat trofi bergengsi.
Tottenham sendiri dalam dua musim terakhir hampir menjadi juara. Dua musim lalu, mereka kehabisan bensin di tengah jalan dan akhirnya kalah bersaing dengan Leicester City. Sedangkan musim lalu, mereka mampu bersaing ketat dengan Chelsea yang akhirnya hanya mampu menempati posisi kedua.
Jelang pertandingan melawan Skotlandia di kualifikasi Piala Dunia 2018, penyerang timnas Inggris tersebut mengatakan bahwa kesuksesan Cristiano Ronaldo dan Lionel Messi meraih berbagai penghargaan dan juga trofi bersama klub telah menginspirasi dirinya.
"Untuk menjadi juara seperti Ronaldo dan Messi, ini bukan hanya soal individu, saya pikir ini bagian dari tim. Semoga itu yang bisa kami lakukan di Tottenham. Dan pastinya saya ingin memenangkan trofi suatu hari nanti," ujarnya.
"Tujuannya adalah melakukannya bersama Tottenham. Itulah tujuan saya, tujuan klub, tujuan pelatih, itu menjadi fokus kami," sambungnya.
"Kami tak bisa pergi ke Liga Champions tahun depan, dan tak mengharapkan untuk mencoba dan memenangkannya. Itu harus menjadi pola pikir kami dan itu adalah pola pikir kami," tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Merson Sarankan MU Beli Kane Ketimbang Morata
Liga Inggris 9 Juni 2017, 22:54
-
Shearer: Kane Dulu, Baru Rashford
Liga Inggris 9 Juni 2017, 17:01
-
Heskey: Kane Menangkan Ballon d'Or?
Liga Inggris 9 Juni 2017, 15:50
-
Mamadou Sakho Masuk Dalam Radar Buruan Tottenham?
Liga Inggris 9 Juni 2017, 15:45
-
Walker Tersanjung Miliki Bandrol Mahal
Liga Inggris 9 Juni 2017, 12:20
LATEST UPDATE
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
-
Pelatih Baru Persebaya Bernardo Tavares Waspadai Malut United
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 10:46
-
Mikel Arteta Kembali Gagal Kalahkan Arne Slot
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:25
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 9 Januari 2026, 10:07
-
6 Pelajaran dari Arsenal vs Liverpool: Peluang Emas Terbuang di Emirates
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:48
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25





















KOMENTAR