
Bola.net - Ada kabar menarik datang dari Manchester United. Harry Maguire dilaporkan meminta pertemuan empat mata dengan manajer baru Setan Merah, Erik Ten Hag.
Mulai musim depan United punya nahkoda baru. Erik Ten Hag menjadi juru taktik Setan Merah yang baru menggantikan Ralf Rangnick.
Ten Hag sendiri diyakini akan melakukan banyak perubahan di skuat MU. Sang manajer ingin membentuk tim versinya yang bisa bersaing di level tertinggi.
Dilansir The Sun, Harry Maguire agak resah dengan perubahan yang akan dibuat Ten Hag. Itulah mengapa ia meminta pertemuan empat mata dengan sang manajer.
Simak situasi transfer Maguire selengkapnya di bawah ini.
Pergantian Kapten
Menurut laporan tersebut, Maguire memiliki satu topik yang ingin dibahas dengan Ten Hag. Hal ini menyangkut mengenai siapa kapten Manchester United di musim depan.
Dua musim terakhir, Maguire menjadi sosok yang mengenakan ban kapten United. Namun beredar kabar bahwa performanya sebagai kapten kurang membuat Ten Hag puas.
Jadi Ten Hag dilaporkan ingin mengubah siapa kapten MU di musim depan dan itu akan mempengaruhi Maguire.
Ingin Pertahankan
Laporan itu mengklaim bahwa alasan mengapa Maguire ingin bertemu empat mata dengan Ten Hag unuk membahas masalah kapten itu. Ia ingin mempertahankan posisinya sebagai kapten MU.
Ia merasa masih layak menjadi kapten Setan Merah. Ia juga bertekad untuk meningkatkan performanya agar bisa layak mengenakan ban kapten MU.
Ten Hag dilaporkan siap berdiskusi dengan Maguire. Namun ia belum membuat keputusan terkait siapa kapten Mu di musim depan.
3 Calon Pengganti
Menurut gosip yang beredar, ada tiga nama yang diproyeksikan jadi pengganti Maguire sebagai kapten MU di musim depan.
Ada Cristiano Ronaldo, Bruno Fernandes dan David De Gea yang santer disebut bakal jadi kapten baru SEtan Merah di musim depan.
Klasemen Akhir Premier League
(The Sun)
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Manchester United Mulai Proses Negosiasi Transfer Antony
Liga Inggris 14 Juni 2022, 21:48
-
Kode Keras! Christian Eriksen Buka Kans Gabung Manchester United
Liga Inggris 14 Juni 2022, 21:25
-
Tinggalkan MU, Nemanja Matic Resmi Gabung AS Roma
Liga Italia 14 Juni 2022, 21:11
LATEST UPDATE
-
Prediksi Timnas Indonesia U-22 vs Mali 18 November 2025
Tim Nasional 17 November 2025, 17:54
-
Pertahanan Solid Persib Bandung Jadi Kunci Sukses di BRI Super League dan Pentas Asia
Bola Indonesia 17 November 2025, 17:48
-
Timnas Spanyol Menggila! Belum Terkalahkan di 30 Laga Sejak Awal 2023
Piala Dunia 17 November 2025, 17:05
-
Berubah Pikiran, Manchester United Bakal Lepas Joshua Zirkzee di Januari 2026?
Liga Inggris 17 November 2025, 16:40
-
Eks Chelsea Ini Bakal Gabung Manchester United di Januari 2026?
Liga Inggris 17 November 2025, 16:22
-
Nasib Tragis 2 Raksasa Afrika: Ketika Nigeria dan Kamerun Gagal ke Lolos Piala Dunia 2026
Piala Dunia 17 November 2025, 16:20
-
Gerard Pique Yakin Timnas Indonesia Suatu Hari Nanti Bakal Lolos ke Piala Dunia
Tim Nasional 17 November 2025, 16:16
-
3 Makanan Indonesia Terfavorit Jay Idzes: Kelezatannya Bikin Kuliner Italia Pun Kalah
Bolatainment 17 November 2025, 16:10
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR