Bola.net - - Kiper West Ham, Joe Hart, mengatakan bahwa Javier Hernandez bakal ingin membuktikan kemampuannya usai kembali ke Premier League bersama Hammers di musim panas.
Hernandez bergabung dengan Pablo Zabaleta dan Marko Arnautovic untuk datang ke London Stadium pekan ini, usai dibeli dengan harga 16 juta pounds dari Bayer Leverkusen.
Striker Meksiko sebelumnya pernah membela Manchester United dan menjadi salah satu pencetak gol tajam klub, meski ia lebih sering masuk sebagai pengganti.
Joe Hart
Hart kemudian mengatakan di Sky Sports: "Dia adalah seorang finisher. Sir Alex Ferguson selalu memiliki pemain seperti itu, dan menggunakan mereka di waktu yang tepat untuk memenangkan gelar."
"Dia mungkin merasa dia harusnya bermain lebih sering, namun anda harus menyeimbangkan skuat, mengingat United selalu punya banyak pemain hebat."
"Dia kemudian membela Real Madrid dan Leverkusen, masih mencetak gol di Liga Champions dan menunjukkan dirinya adalah pemain top. Sekarang dia kembali ke Premier League dan dia akan jadi striker nomor satu."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hadapi MU di Laga Pembuka, Joe Hart Justru Senang
Liga Inggris 27 Juli 2017, 15:45
-
Alasan Joe Hart Pilih Nomor 25 di West Ham
Liga Inggris 27 Juli 2017, 14:46
-
Alasan Joe Hart Gabung West Ham
Liga Inggris 27 Juli 2017, 14:05
-
Hart: Chicharito Ingin Buktikan Kemampuannya
Liga Inggris 27 Juli 2017, 10:40
-
'Joe Hart Rekrutan Terpenting West Ham'
Liga Inggris 26 Juli 2017, 12:40
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR