Pasukan Roberto Mancini mengeruk poin yang sama dengan United, namun keunggulan selisih gol membuat mereka berhak menduduki singgasana pemimpin klasemen Liga Premier dan dengan dua laga tersisa, Hart menegaskan jika mereka akan berusaha mempertahankannya hingga akhir.
"Kami benar-benar diingatkan jika dulu kami memimpin klasemen dan kami sudah mengacaukannya. Namun kami kembali ke puncak pada saatnya. Kami punya dua laga lagi, semoga kami bisa mendapatkan sejumlah gol dan membungkus gelar juara liga," ucapnya.
"Kami tak merangsek di putaran akhir. Kami tak bertarung di posisi keempat atau kelima dan tiba-tiba jadi bagus. Kami sudah berada di puncak liga, atau membuntuti pimpinan klasemen dengan jarak beberapa poin, sepanjang musim."
"Begitulah cara kerjanya. Seseorang terpeleset, seorang lainnya menang. Itulah hasil dari apa yang terjadi pada mereka di papan atas. Musim ini tak berbohong. Yang penting adalah di mana Anda finis akhirnya. Terkadang kami pasang, kadang surut. Kami sudah di posisi yang kuat selama 7 bulan." (sun/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Joe Hart Tak Mau Tahu Masa Depan Tevez
Liga Inggris 4 Mei 2012, 22:15
-
Hart: City Layak Berada di Puncak
Liga Inggris 4 Mei 2012, 15:45
-
Joe Hart Optimis City Akan Juara
Liga Inggris 1 Mei 2012, 22:30
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Roma vs Sassuolo - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 10 Januari 2026, 17:00
-
Prediksi Susunan Pemain Chelsea vs Charlton, Debut Liam Rosenior
Liga Inggris 10 Januari 2026, 16:49
-
Harry Maguire Bakal Comeback di Laga MU vs Brighton, Tapi...
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:30
-
Marc Klok, Adam Alis, dan 2 Mantan Pemain Persija yang Kini Membela Persib
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 15:28
-
Live Streaming Man City vs Exeter City - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:00
-
Aspar Team Sebut CFMoto Godok Rencana Balapan di MotoGP, Tapi Jalannya Takkan Mulus
Otomotif 10 Januari 2026, 14:47
-
Darrren Fletcher Pastikan MU Bakal All-In ke FA Cup
Liga Inggris 10 Januari 2026, 14:15
-
Login! Arsenal Ramaikan Perburuan Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 13:30
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52























KOMENTAR