Bola.net - - Dua tim sekota, yakni Manchester United dan Manchester City belum akan bertemu dalam babak perempat final Piala FA musim ini.
Dalam undian yang digelar pada Selasa (19/2) pagi WIB, United akan berhadapan dengan sesama tim Premier League, Wolverhampton Wanderers. Sementara itu, City bakal melawat ke markas tim asal Wales, Swansea City.
Dua partai perempat final lainnya mempertemukan Watford dengan Crystal Palace serta Millwall kontra Brighton & Hove Albion.
Hasil Undian Lengkap
Berikut hasil undian babak perempat final Piala FA 2018-19 selengkapnya:
- Swansea City vs Manchester City
- Watford vs Crystal Palace
- Wolverhampton vs Manchester United
- Millwall vs Brighton
Rencananya, laga-laga dari babak perempat final Piala FA ini akan digelar pada periode antara 15 hingga 18 Maret 2019 mendatang.
Video Menarik
Empat pemain yang mengawal sektor pertahanan timnas Indonesia di Piala AFF U-22 2019.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pengalaman Juara Jadi Keunggulan City Atas Liverpool
Liga Inggris 19 Februari 2019, 21:37
-
Scholes: Rivalitas Liverpool - MU Masih yang Terbesar di Inggris
Liga Inggris 19 Februari 2019, 17:47
-
Data dan Fakta Liga Champions: Schalke vs Manchester City
Liga Champions 19 Februari 2019, 15:02
-
Prediksi Schalke vs Manchester City 21 Februari 2019
Liga Champions 19 Februari 2019, 15:01
-
Liverpool Sempat Tertarik Datangkan Sancho
Liga Inggris 19 Februari 2019, 12:45
LATEST UPDATE
-
Prediksi Inter vs Napoli 12 Januari 2026
Liga Italia 11 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Barcelona vs Real Madrid 12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 02:00
-
Man of the Match Man City vs Exeter City: Antoine Semenyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 01:49
-
Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 00:10
-
Joan Garcia Siap Jalani Debut El Clasico Sebagai Kiper Terbaik Eropa
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:57
-
Prediksi Bayern vs Wolfsburg 11 Januari 2026
Bundesliga 10 Januari 2026, 23:56
-
Prediksi Man United vs Brighton 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:51
-
Rodrygo Goes Dipastikan Fit, Siap Guncang El Clasico Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:48
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52




















KOMENTAR