Menurut The Daily Mail, pemain yang dibeli dari Lille senilai 32 juta poundsterling itu sudah bertingkah tak profesional dalam sesi latihan. Kabarnya ia kerap menjadi pemain pertama yang meninggalkan kompleks latihan klub di Cobham, juga kerap lebih dulu ngeloyor setelah sesi makan siang.
Sikap tersebut kabarnya memantik kegusaran The Special One, terutama karena ia selama ini selalu memuji dan mengandalkan kelihaian serta kreativitas pemain berusia 22 tahun itu di lapangan - terlihat dari kontribusi 8 gol dan 6 assist dalam 21 penampilan musim ini di semua ajang.
Mourinho kini merasa Hazard menyia-nyiakan talentanya dengan sikap indisipliner. Dan kegusaran itu sudah nampak bulan lalu kala Hazard melewatkan sesi latihan The Blues jelang laga Liga Champions, hanya karena ia ketinggalan kereta menuju London usai menghabiskan akhir pekan tanpa izin klub di kampung halamannya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lawan Chelsea, Wenger tak Janji Turunkan Podolski
Liga Inggris 20 Desember 2013, 23:30
-
Mourinho: Arsenal vs Chelsea Bukan Wenger vs Mou
Liga Inggris 20 Desember 2013, 22:11
-
Fokus Zenit dan Brasil, Hulk Tak Gubris Tawaran Chelsea
Liga Inggris 20 Desember 2013, 21:32
-
Mourinho Hukum Ashley Cole Karena Ikut Pesta Arsenal?
Liga Inggris 20 Desember 2013, 21:23
-
Mourinho Sudah Tak Sabar Ladeni Arsenal
Liga Inggris 20 Desember 2013, 20:49
LATEST UPDATE
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR