Bola.net - - Gelandang , Eden Hazard, belum lama ini mengatakan bahwa gol yang ia cetak ke gawang Arsenal merupakan salah satu yang paling istimewa di sepanjang karirnya.
Pemain Belgia mencetak gol kedua dari tiga yang dibuat oleh Chelsea ketika mereka meraih kemenangan di Premier League atas Arsenal, di mana ia menggiring bola dari tengah lapangan, sebelum membawa timnya unggul dua gol.
"Saya mencetak beberapa gol, beberapa gol yang indah. Namun yang satu ini spesial. Melawan Arsenal dan kami menang. Ini salah satu yang terbaik," tutur Hazard di Chelsea TV.
Eden Hazard
Chelsea kini unggul sembilan angka di puncak klasemen dari Tottenham, namun Hazard tidak ingin timnya terlalu terlena dan hanya ingin fokus pada pertandingan berikutnya melawan Burnley.
"Keunggulan kami kini semakin lebar. Kami ingin terus ada di sana, di puncak Premier League, selamanya. Kami amat percaya diri. Kami tidak ingin fokus terlalu jauh. Kami menghadapi semuanya laga demi laga dan kami akan bersiap untuk laga berikutnya," lanjutnya.
"Laga berikutnya adalah pekan depan, jadi kami punya pekan yang bagus untuk berlatih dan bersiap di laga berikutnya. Kami harusnya bisa menang dengan dua atau tiga gol lebih banyak. Namun kami tidak. Kami akan menyimpannya untuk laga berikutnya, saya kira demikian."
Baca Juga:
- Hazard Merasa Lebih Baik dari Dua Tahun Lalu
- Carragher: Mkhitaryan Ungguli Ozil dan Silva
- Carragher: Soal Wenger, Arsenal Bisa Belajar dari Chelsea
- Hazard: Tak Masalah Meski Lawan Tendangi Saya
- Bos Belgia: Wajar Arsenal Kalah dari Chelsea
- Ini Kata Hazard Soal Selebrasi Gila-gilaan Conte
- Cech Pasrah Soal Peluang Juara Arsenal
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Demi Kemenangan, Conte Siap Labrak Siapapun, Termasuk Costa
Liga Inggris 6 Februari 2017, 23:25
-
Mengamuk Pada Asistennya Sendiri, Ini Penjelasan Conte
Liga Inggris 6 Februari 2017, 22:49
-
Jika Tak Berubah, Arsenal Akan Berada di Bawah Bayang-bayang Chelsea dan Spurs
Liga Inggris 6 Februari 2017, 21:01
-
Eks Chelsea Ini Sarankan Liverpool Agar Boyong Aguero
Liga Inggris 6 Februari 2017, 19:53
-
Eks Chelsea: Keengganan Klopp Boyong Hart Akan Rugikan Liverpool
Liga Inggris 6 Februari 2017, 19:14
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
-
Prediksi BRI Super League: PSM vs Bali United 9 Januari 2026
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 18:57
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 8 Januari 2026, 18:55
-
Prediksi BRI Super League: Persita vs Borneo 9 Januari 2026
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 18:52
-
Rodrygo Bangkit di Real Madrid: Dari Terpinggirkan Jadi Andalan Xabi Alonso
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 17:59
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR