Bola.net - - Frank Lampard mengingatkan akan hebatnya permainan Eden Hazard, jelang kunjungan ke Anfield di akhir pekan.
Hazard absen di awal musim 17/18 usai menjalani operasi karena cederanya di musim panas, namun ia kembali menunjukkan tanda-tanda sudah kembali ke bentuk terbaiknya.
Ia mencetak brace untuk Chelsea dan Belgia sebelum jeda Internasional dan sudah membuat tiga gol dalam dua pertandingan terakhir melawan West Brom dan Qarabag.
Hazard mencetak gol pembuka dari titik penalti di Baku, sebelum memberi assist pada Willian lewat tendangan back-heel.
Aksi pemain Belgia diharapkan akan kembali terulang ketika Chelsea menghadapi Liverpool di laga krusial Premier League akhir pekan ini.
"Ketika Chelsea bermain baik, Eden Hazard juga bermain bagus. Dia selalu tampil konsisten di beberapa musim terakhir," tutur eks Chelsea dan Inggris di BT Sport.
Frank Lampard
"Gol adalah salah satu aspek yang belakangan ini dipertanyakan darinya - kita sering bicara soal berapa jumlah gol yang ia cetak. Namun musim ini dia ada di posisi yang memudahkannya bisa mencetak banyak gol."
"Dia bisa bermain sebagai false nine, namun anda juga bisa meminta Willian atau Pedro mengisi posisinya. Saya sendiri lebih senang dia bermain di tengah. Dia bisa menuntaskan peluang di sana. Dia adalah magis di Chelsea sekarang. Ada banyak pemain hebat lainnya di sana, namun dialah yang mampu membuat perbedaan."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ini Yang Harus Dilakukan Liverpool Sebelum Lawan Chelsea Menurut Ferdinand
Liga Inggris 23 November 2017, 19:12
-
Rapor Bagus, Conte Pun Terus Beri Christensen Kesempatan Bermain
Liga Inggris 23 November 2017, 18:43
-
Peringatan Owen Untuk Liverpool Jelang Lawan Chelsea
Liga Inggris 23 November 2017, 18:01
-
PSG Siap Penuhi Tuntutan Courtois
Liga Inggris 23 November 2017, 15:30
-
Conte Didesak Beli Striker Baru di Tengah Musim
Liga Inggris 23 November 2017, 14:30
LATEST UPDATE
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR