Bola.net - - Legenda , Frank Lampard, meminta Antonio Conte untuk merekrut striker baru di bursa Januari mendatang.
Chelsea menghabiskan 75 juta pounds untuk membeli Alvaro Morata di musim panas dan pemain Spanyol terus bermain impresif sejak saat itu.
Namun bos The Blues, Conte, sepertinya tak terlalu puas dengan pelapis Morata, Michy Batshuayi, dan memilih untuk menggunakan opsi lain.
Seperti di pertandingan melawan Qarabag di Liga Champions semalam, di mana Chelsea menang 4-0 ketika memainkan Eden Hazard sebagai striker utama.
Dan Lampard berkeras The Blues membutuhkan kedalaman di lini serang menjelang dibukanya bursa musim dingin.
Michy Batshuayi
"Saya kira mereka perlu menambah pemain. Batshuayi sempat mendapat kesempatan musim ini dan beberapa kali mengalami momen di mana ia hampir mencetak gol, namun sepertinya Conte tak percaya padanya," tutur Lampard di BT Sport.
"Setelah itu dia memainkan Hazard di sana dan mengubah banyak hal. Jadi saya kira dia sebaiknya membeli striker baru. Saya pikir mereka juga harus memperkuat diri di lini tengah, namun itu bisa ditunda sampai tahun depan."
"Namun memperkuat tim sangat penting karena tim lainnya terus melakukan itu. Lihat saja Manchester City dan Manchester United."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ini Yang Harus Dilakukan Liverpool Sebelum Lawan Chelsea Menurut Ferdinand
Liga Inggris 23 November 2017, 19:12 -
Rapor Bagus, Conte Pun Terus Beri Christensen Kesempatan Bermain
Liga Inggris 23 November 2017, 18:43 -
Peringatan Owen Untuk Liverpool Jelang Lawan Chelsea
Liga Inggris 23 November 2017, 18:01 -
PSG Siap Penuhi Tuntutan Courtois
Liga Inggris 23 November 2017, 15:30 -
Conte Didesak Beli Striker Baru di Tengah Musim
Liga Inggris 23 November 2017, 14:30
LATEST UPDATE
-
Hasil Latihan Moto3 Mandalika 2025: Angel Piqueras Ungguli Maximo Quiles
Otomotif 3 Oktober 2025, 13:01 -
Keran Gol Viktor Gyokeres Seret, Mikel Arteta Woles Aja!
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 12:46 -
Marc Guehi Pilih Move On usai Gagal Pindah ke Liverpool
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 12:34 -
Prediksi Eintracht Frankfurt vs Bayern Munchen 4 Oktober 2025
Bundesliga 3 Oktober 2025, 12:26 -
Cek Jadwal Serie A 2025/26: Matchweek 6: Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Italia 3 Oktober 2025, 12:21 -
Cek Jadwal dan Nonton NFL Matchweek 5: Eksklusif di Vidio
Olahraga Lain-Lain 3 Oktober 2025, 12:13 -
Manchester United Dinilai Sulit Membenarkan Transfer Bryan Mbeumo
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 11:18
LATEST EDITORIAL
-
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29 -
5 Top Skor Sepanjang Masa Liga Champions, Mbappe Mulai Mendekat
Editorial 2 Oktober 2025, 13:55
KOMENTAR