Kontrak Terry dengan The Blues akan berakhir pada bulan Juni ini. Karena usianya yang semakin beranjak tua, 35 tahun, pihak Chelsea tak berminat mempertahankan dirinya lebih lama lagi di Stamford Bridge.
Masalah tersebut akhirnya membuat Hazard angkat bicara. Menurutnya, jika memang Terry benar-benar jadi angkat kaki dari klub asal London tersebut, maka ia akan pergi dengan status yang mentereng, yakni legenda.
"JT adalah legenda bagi klub ini. Semua pemain dan para staf, semuanya benar-benar respek kepadanya," seru winger asal Belgia ini pada JTV.
"Saya tak tahu menahu soal masalah kontraknya. Tapi jika ia memang jadi angkat kaki, ia akan meninggalkan klub ini seperti seorang legenda," tuturnya.
Musim lalu, Terry termasuk salah satu pemain yang berjasa besar membuat Chelsea jadi juara Premier League. Akan tetapi musim ini penampilannya tak sesolid musim lalu dan membuat gawang Thibaut Courtois cukup mudah dibobol lawan-lawannya. [initial]
Baca Juga:
- Drogba: John Terry Petarung Sejati
- Ramai-ramai Puji 700 Penampilan John Terry di Chelsea
- Obi Mikel Tak Ketinggalan Puji Catatan 700 Penampilan Terry
- Matic Puji Pencapaian 700 Penampilan John Terry di Chelsea
- Terry Bakal Jadi Manajer Brondby?
- Kepala Sergio Ramos Paling Subur di Eropa
- Terry Kemungkinan Comeback Kontra Everton
- Chelsea Persiapkan Tawaran Baru Untuk Stones
- Conte Bidik Bonucci Sebagai Pengganti Terry
- Chelsea Diklaim Mulai Rindukan Terry
- Chelsea Tersingkir, Redknapp Sebut Terry Paling Terpukul
- Ibrahimovic Sayangkan Absennya Terry
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bomber Bilbao: Terima Diego Costa Apa Adanya
Liga Inggris 17 Maret 2016, 22:27
-
Mourinho Disebut Sudah Selesaikan Transfer Higuain ke MU
Liga Inggris 17 Maret 2016, 14:04
-
Desailly: Ranieri Tuntaskan Dendam ke Chelsea dan Mourinho
Liga Inggris 17 Maret 2016, 11:05
-
Mourinho: Inilah Alasan Tim Premier League Kesulitan di Eropa
Liga Champions 17 Maret 2016, 09:27
-
Buffon Ingatkan Chelsea Soal Conte
Liga Inggris 17 Maret 2016, 07:28
LATEST UPDATE
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
-
6 Rekor Mustahil yang Bisa Dihancurkan Cristiano Ronaldo Tahun 2026
Asia 10 Januari 2026, 04:30
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR