Bos asal Spanyol sudah mengumumkan ia akan pergi dari Bayern Munchen di akhir musim, dan Manchester City dikabarkan percaya diri bisa mendapatkan sosok berusia 44 tahun untuk menggantikan Manuel Pellegrini.
Guardiola juga dikaitkan dengan Chelsea dan Manchester United, namun Henry, yang memenangkan dua gelar La Liga dan satu trofi Liga Champions bersama sang manajer di Barcelona, percaya bahwa mantan bosnya akan meraih sukses di manapun ia pergi.
"Jika saya adalah direktur dari klub manapun di dunia, maka Guardiola akan jadi pilihan nomor satu," jelas Henry di The Sun.
"Bagi saya, ia adalah salah satu pelatih terbaik sepanjang masa. Timnya tidak hanya memenangkan liga, namun mereka mendominasi. Ia datang dengan rencana tertentu, ia mampu mengontrol klub, dan ia mampu meninggalkan warisan yang akan bertahan lama, sebelum ia pindah ke klub lain.
"Saya beruntung bisa bermain bersama Barcelona dan Guardiola, dan saya amat kagum dengan metode dan kepribadiannya. Saya hanya bisa katakan bahwa ia akan jauh lebih baik, dengan pengalaman yang ia punya di Barcelona dan Bayern." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juventus-Inter Milan Ramaikan Perburuan Fabregas
Liga Italia 28 Desember 2015, 21:54
-
Agen: Guardiola Mungkin Cuti Setahun
Liga Eropa Lain 28 Desember 2015, 21:42
-
MU Masih Bisa Juara Premier League
Liga Inggris 28 Desember 2015, 18:54
-
Hiddink Juga Meragukan Kapasitas Falcao
Liga Inggris 28 Desember 2015, 17:56
-
Tak Bahagia di Chelsea, Fabregas Dilirik Manchester City
Liga Inggris 28 Desember 2015, 16:54
LATEST UPDATE
-
Lavani Tunjukkan Dominasi, Kalahkan Garuda Jaya 3-0 di Laga Perdana Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 22:47
-
Rekor Sempurna Hansi Flick di Final Jadi Ancaman Real Madrid
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 22:38
-
Live Streaming Charlton vs Chelsea - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 20:00
-
Chelsea Tuntaskan Transfer Pertama di Era Liam Rosenior, Satu Gelandang Pergi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 19:49
-
Phonska Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan Telak atas Falcons
Voli 10 Januari 2026, 19:36
-
Manchester United Siap Tikung Arsenal Demi Striker 17 Tahun
Liga Inggris 10 Januari 2026, 19:12
-
Jadwal Persib vs Persija di BRI Super League
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 18:20
-
Prediksi BRI Super League: Arema vs Persik 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:53
-
Prediksi BRI Super League: Semen Padang vs Persis Solo 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:49
-
Prediksi BRI Super League: Persib vs Persija Jakarta 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:44
-
Hasil Persebaya vs Malut: Gali Freitas Borong Gol, Bajul Ijo Menang Tipis
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:39
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52























KOMENTAR