Falcao sempat menaruh harapan besar ketika datang ke Stamford Bridge setelah gagal bersinar bersama Manchester United selama menjalani masa peminjaman satu musim penuh. Namun nyatanya, nasib penyerang 29 tahun tersebut tak berubah di Chelsea. Ia baru satu kali menjadi pemain starter dan hanya mencetak satu gol sepanjang musim ini.
Mestinya ia menjadi pilihan pertama ketika Diego Costa tak bisa bermain saat menghadapi MU besok. Ia sudah kembali berlatih setelah mengalami cedera. Tapi Hiddink tak berani memberi kepastian terkait peluangnya.
"Apakah ia bisa menjadi pemain bagus seperti dulu? Kita harus menunggu agak lama. Ia harus menjalani latihan intens lalu kita akan melihat apa yang mampu ia berikan," ucap Hiddink seperti dikutip The Sun. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juventus-Inter Milan Ramaikan Perburuan Fabregas
Liga Italia 28 Desember 2015, 21:54
-
Agen: Guardiola Mungkin Cuti Setahun
Liga Eropa Lain 28 Desember 2015, 21:42
-
MU Masih Bisa Juara Premier League
Liga Inggris 28 Desember 2015, 18:54
-
Hiddink Juga Meragukan Kapasitas Falcao
Liga Inggris 28 Desember 2015, 17:56
-
Tak Bahagia di Chelsea, Fabregas Dilirik Manchester City
Liga Inggris 28 Desember 2015, 16:54
LATEST UPDATE
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR