Henry mengatakan manajer asal Belanda tidak memberikan kebebasan pada para pemain depan United untuk membuat peluang dan mencetak gol.
"Sepertinya mereka semua tidak menikmatinya. Tidak ada lagi hal yang menyenangkan. Semuanya terlalu terstruktur, terlalu mudah diprediksi. Di area pertahanan lawan, Anda harus membiarkan para pemain mengekspresikan diri mereka," jelas Henry pada Sky Sports.
"Kita sudah melihat apa yang terjadi pada Angel di Maria. Ia hebat ketika baru datang tahun lalu, namun kemudian ia tidak melakukan lagi apa yang biasa ia lakukan.
"Saya mengerti cara orang Belanda bermain, Anda harus ada di posisi tertentu di saat tertentu. Namun di area pertahanan lawan, Anda harus membiarkan para jenius membuat perbedaan. Namun sepertinya untuk saat ini mereka tidak boleh melakukan itu." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Terpinggirkan di MU, Napoli Ingin Gaet Varela
Liga Inggris 15 Desember 2015, 23:40
-
Giggs Akan Jadikan Martial Bintang
Liga Inggris 15 Desember 2015, 23:37
-
Demi Stones, MU Siapkan 50 Juta Pounds
Liga Inggris 15 Desember 2015, 22:50
-
Lhoh, MU dan Van Gaal Ikut Drawing Liga Champions?
Open Play 15 Desember 2015, 22:13
-
Apes, Valdes Lagi-lagi Gagal Tinggalkan MU
Liga Inggris 15 Desember 2015, 16:05
LATEST UPDATE
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
-
Loh? MU Putuskan Tidak Beli Gelandang di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 11:45
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR