Setan Merah maju ke babak perempat final Piala Liga dengan mengalahkan City 1-0 di Old Trafford, sekaligus memastikan bangkit dari momen negatif setelah pekan lalu menelan kekalahan 0-4 dari Chelsea di Premier League.
Kemenangan tersebut akan vital untuk dijadikan modal menjelang pertandingan liga melawan Burnley di kandang sendiri akhir pekan ini, yang bakal disusul oleh duel panas Liga Europa melawan Fenerbahce, dan juga perjalanan ke Swansea.
"Kemenangan ini memberikan kami rasa percaya diri yang luar biasa. Kami tahu bahwa Premier League adalah yang terpenting. Kami punya dua laga sulit melawan Burnley, yang terancam degradasi, dan Swansea. Mereka akan memberikan segalanya, kami ingin berjuang keras di Premier League," tutur Herrera di Sky Sports.
"Kami harus bertarung di semua pertandingan. Pesaing kami kehilangan angka, jadi ini akan bagus jika kami ingin naik ke papan atas klasemen." [initial]
(sky/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ander Herrera Ungkapkan Rasa Cintanya Pada MU
Liga Inggris 27 Oktober 2016, 22:35 -
Kalah Derby, Fans Man City Rusak Toilet Old Trafford
Bolatainment 27 Oktober 2016, 21:59 -
Redknapp: Musim Ini Ada 5 Tim Calon Juara, Kecuali MU
Liga Inggris 27 Oktober 2016, 20:43 -
Man City Harus Lebih Ganas di Depan Gawang Lawan
Liga Inggris 27 Oktober 2016, 19:45 -
Performa Rojo Lawan City Dianggap Mourinho Fenomenal
Liga Inggris 27 Oktober 2016, 17:58
LATEST UPDATE
-
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03 -
Jadwal Serie A Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 16:36 -
Incaran Harbolnas 10.10: Kenali Ciri Khas 6 Merek Batik Pria Premium Ini
News 3 Oktober 2025, 16:33 -
Jadwal La Liga Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:16 -
Cek Jadwal dan Live Streaming LaLiga 2025/26 Minggu Ini: di Vidio
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:10 -
Prediksi Napoli vs Genoa 5 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 16:06 -
Saksikan dan Nonton LaLiga 2025/26 Sevilla vs Barcelona, Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:02
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR