Bola.net - - Ander Herrera meminta Manchester United tak banyak berharap di Liga Champions musim ini, karena menurutnya kualitas tim masih kalah dibanding pesaing lainnya.
United menutup musim perdana mereka di bawah Jose Mourinho dengan sukses meraih trofi Liga Europa, Piala Liga, dan juga Community Shield - meski finish di peringkat enam klasemen Liga Inggris.
Tekanan untuk menambah koleksi gelar juara terus diberikan pada Setan Merah, yang tengah duduk di posisi runner-up klasemen Premier League, musim ini.
Namun demikian, Herrera meminta semua pihak untuk tidak berharap lebih di Eropa, mengingat United kini masih menjalani proses transisi.
"Sebagai klub, kami punya kewajiban untuk merebut semua trofi. Namun takkan adil jika kami diwajibkan memenangkan Liga Champions sekarang," tutur Herrera menurut beinSPORTS.
Manchester United
"Kami memenangkan Liga Europa musim lalu, namun kami tak finish di empat besar di liga domestik, meski memenangkan Piala FA sebelumnya. Meski musim lalu terbilang sukses, kami hanya finish di posisi enam."
"Saya bisa memastikan pada fans bahwa kami akan berupaya maksimal, di atas lapangan, kami akan coba bersaing di Liga Champions selama mungkin. Sejauh ini kami sudah melakukannya dengan baik. Kami masuk dalam golongan beberapa tim yang mengoleksi 12 angka dalam empat laga."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gelandang 17 Tahun Man City Ini Diprediksi Jadi Pemain Top
Liga Inggris 22 November 2017, 22:44
-
Tampilan di Laga Lawan Sevilla Buat Carragher Ragukan Moreno
Liga Champions 22 November 2017, 21:27
-
Carragher Kecam Performa Moreno Saat Lawan Sevilla
Liga Champions 22 November 2017, 20:45
-
Lihat Pertahanan Liverpool di Sevilla, Carragher: Ingin Rasanya Saya Mengumpat
Liga Champions 22 November 2017, 20:20
-
Pasca 'Istanbul-kan' Liverpool, Pelatih Sevilla Alami Kanker
Liga Champions 22 November 2017, 19:04
LATEST UPDATE
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR