Bola.net - - Striker Atletico Madrid, Antoine Griezmann, mengatakan bahwa ia tetap membuka kemungkinan bermain di Manchester United di masa mendatang.
Pemain depan Prancis terus dikaitkan dengan rencana pindah ke Old Trafford di musim panas, sebelum akhirnya mengikat kontrak baru di Metropolitano.
Sejak saat itu ia menyatakan tak menyesal menolak kans bermain di Setan Merah, meski di musim 17/18 ini penampilannya mengalami penurunan drastis.
Namun demikian, kesepakatan masih bisa terjadi, dan Griezmann mengakui bahwa di masa yang akan datang ia mungkin saja bermain di Inggris.
"Saya tidak punya alergi apapun pada Inggris, terlepas dari cuacanya. Manchester United adalah salah satu opsi. Pada Juni 2017, saya memperpanjang kontrak. Saya terikat di klub hingga 2022," tutur Griezmann di Goal International.
"Meski saya rindu memenangkan trofi, saya punya segalanya untuk bahagia di sini. Namun bukan berarti saya takkan pergi satu hari nanti. Saya belum membuat keputusan. Ada banyak faktor yang menentukan."
Antoine Griezmann
"Saya tengah bahagia di Atletico, ada banyak rekan yang hebat, dan pelatih hebat, mereka terus bertanya soal masa depan saya. Saya tak menutup opsi apapun."
Griezmann menambahkan: "Saya terus belajar darinya (Diego Simeone-red), andai dia pergi di musim panas 2016 (usai Atletico kalah dari Real Madrid di final Liga Champions-red), mungkin saya akan mengikutinya."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Banding Ditolak, Pique Absen Lawan Valencia
Liga Spanyol 22 November 2017, 22:09
-
Zidane Isyaratkan Bale Bisa Comeback Akhir Pekan Ini
Liga Spanyol 22 November 2017, 16:00
-
Kian Meroket! Mohamed Salah Diperebutkan Duo Clasico
Liga Inggris 22 November 2017, 15:50
-
Moreno Ingatkan Barca, Harga Coutinho Tidak Murah
Liga Inggris 22 November 2017, 14:55
-
Rakitic Siap Bereuni dengan Ozil di Barcelona
Liga Spanyol 22 November 2017, 14:45
LATEST UPDATE
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR