Pemain berusia 35 tahun, yang kontraknya akan habis di musim panas, bakal absen di dua laga terakhir musim ini usai mendapat kartu meraih keduanya di 15/16 di Stadium of Light.
Ketika ditanya apakah Terry sudah memainkan laga terakhirnya bersama klub, Hiddink mengatakan pada Sportsmole: "Bagi klub, saya tidak tahu, namun ini menyedihkan, tentu saja, bahwa ia harus diusir karena kartu kuning kedua, dan itu adalah kartu merah kedua untuknya, yang berarti ia akan absen di dua laga. Saya kira wasit terlalu dekat dengan insiden tersebut."
"Biasanya, kita akan mengatakan, 'Wasit, anda harusnya mendekat untuk melihat apa yang terjadi'. Namun saya kira ia terlalu dekat dan reaksi impulsif membuat ia memberikan kartu kuning kedua. Jika ia sedikit lebih jauh, ia mungkin berpikir 'Dua orang ini berduel dengan sengit' - itu adalah pertandingan yang intens dan ia harus sedikit mempertimbangkannya. Saya kira itu keputusan yang terlalu kejam."
"Kami tidak tahu apapun mengenai masa depan Terry untuk saat ini, namun ini menyedihkan karena akan hebat jika ia bisa bermain di laga terakhir melawan Leicester dan mendapat perpisahan yang bagus. Saya sedih ia tidak akan berpartisipasi sama sekali." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Conte Siap Lepas Courtois ke Madrid
Liga Inggris 8 Mei 2016, 20:23
-
Conte Juga Inginkan Pelle di Chelsea
Liga Inggris 8 Mei 2016, 19:39
-
Musim Depan, MU Disarankan Boyong Stones
Liga Inggris 8 Mei 2016, 17:47
-
Hiddink Kecewa dengan Kekalahan Chelsea
Liga Inggris 8 Mei 2016, 08:20
-
Hiddink Anggap Kartu Merah Terry Tak Layak
Liga Inggris 8 Mei 2016, 07:00
LATEST UPDATE
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR