
Bola.net - - Manchester City kembali menunjukkan performa yang sangat impresif di atas lapangan. Menghadapi Burnley di putaran keempat Piala FA, The Citizens menang dengan skor telak 5-0.
Bermain di Etihad Stadium, Sabtu (26/01/19) malam, tim asuhan Josep Guardiola itu kembali pesta gol. Gol kemenangan City disumbangkan oleh Gabriel Jesus, Bernardo Silva, Kevin De Bruyne, Sergio Aguero, serta satu gol bunuh diri Kevin Long.
Dan berikut adalah cuplikan pertandingan Manchester City vs Burnley.
Susunan Pemain
Manchester City XI: Ederson; Walker, Stones, Otamendi, Danilo; Bernardo Silva, Fernandinho (66' David Silva), Gundogan, De Bruyne (75' Phil Foden), Mahrez; Jesus (75' Sergio Aguero)
Burnley XI: Pope; Long, Tarkowski, Gibson; Brady (46' Jack Cork), Hendrick, Defour (77' Ashley Westwood), Taylor, Ward; McNeil; Vydra (62' Chris Wood)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kembali Tajam, Gabriel Jesus Sebut Dirinya Sudah 'On Fire'
Liga Inggris 27 Januari 2019, 21:30
-
Alisson: Man City Kandidat Kuat Juara EPL Musim Ini
Liga Inggris 27 Januari 2019, 16:17
-
Pep Guardiola Senang Lihat Perkembangan Kevin De Bruyne
Liga Inggris 27 Januari 2019, 12:07
-
Pep Guardiola: Manchester City Masih Bisa Lebih Baik Lagi
Liga Inggris 27 Januari 2019, 11:56
-
Highlights Piala FA: Manchester City 5-0 Burnley
Liga Inggris 27 Januari 2019, 09:00
LATEST UPDATE
-
Transfer Panas! Chelsea Siap Jual Palmer, Man United Siap Beli Dengan Dana Jumbo!
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:59
-
Manchester United Ketar-Ketir Ditinggal Pergi Bruno Fernandes
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:33
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 09:21
-
5 Pemain Kunci Barcelona untuk Kalahkan Real Madrid di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 08:00
-
Jadwal Semifinal Piala Afrika 2025: Senegal vs Mesir, Nigeria vs Maroko
Bola Dunia Lainnya 11 Januari 2026, 07:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52



















KOMENTAR