Hubungan Ferguson dengan Beckham mestinya sudah berakhir ketika Beckham meninggalkan Old Trafford untuk gabung dengan Real Madrid pada tahun 2003. tapi kenyataannya, meskipun sudah berpisah selama 12 tahun, Beckham masih harus tetap hormat pada Ferguson dengan cara tidak melakukan hal-hal yang tidak diperkenankannya.
"Saya bertemu dengannya beberapa minggu lalu. Kami memiliki kebiasaan agar tidak minum di depan pelatih. Tapi waktu itu saya sedang menggenggam segelas wine dan ketika ia datang, tak sadar saya menyembunyikan gelas itu di balik punggung saya," kisah Beckham dalam jumpa pers jelang laga amal yang digelar Unicef.
"Tapi saya rasa itu yang membuatnya sukses ketika menjadi pelatih," imbuhnya.
Pada laga amal yang akan digelar pada bulan November tersebut Ferguson dan Beckham tentunya akan bereuni. Beckham akan menjadi kapten pasukan Ferguson dalam skuat gabungan Inggris dan Irlandia XI melawan Rest of the World di Old Trafford. Hasil dari laga ini akan disumbangkan untuk anak-anak. [initial]
Baca Juga:
- Riedle Sebut Klopp 100 Cocok Untuk Liverpool
- Setelah MU, Mertesacker Yakin Arsenal Bisa Lumpuhkan Munchen
- Cruyff Kritik Habis Gaya Main Louis van Gaal yang Tak Menghibur
- Cruyff: Kelakuan Jose Mourinho Tak Mendidik
- Untuk Pertama Kali, Luke Shaw Kembali ke Tempat Latihan MU
- Ini Jawaban Jurgen Klopp Ketika Ditanya Soal Liverpool
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ingat Kejadian Sepatu Melayang di Muka, Beckham Tetap Hormati Ferguson
Liga Inggris 6 Oktober 2015, 22:48
-
Hingga Sekarang Beckham Masih Tetap Segan pada Ferguson
Liga Inggris 6 Oktober 2015, 22:23
-
Setelah MU, Mertesacker Yakin Arsenal Bisa Lumpuhkan Munchen
Liga Inggris 6 Oktober 2015, 21:18
-
Cruyff Kritik Habis Gaya Main Louis van Gaal yang Tak Menghibur
Liga Inggris 6 Oktober 2015, 20:41
-
Sevilla Bantah Akan Tampung Victor Valdes
Liga Spanyol 6 Oktober 2015, 20:32
LATEST UPDATE
-
Saingi Napoli, Klub Italia Ini Juga Berminat pada Jasa Kobbie Mainoo
Liga Italia 18 November 2025, 10:35
-
Syukurlah! Cedera Tidak Terlalu Serius, Benjamin Sesko Tidak Lama Lagi Comeback di MU!
Liga Inggris 18 November 2025, 10:26
-
Rahasia Ketangguhan Defensif Arsenal: Gawang Kami adalah Rumah Kami
Liga Inggris 18 November 2025, 10:24
-
Ini Daftar Tarif Listrik PLN Triwulan IV 2025 untuk Rumah Tangga: Cek Rinciannya!
News 18 November 2025, 09:56
-
Bila Benar Vlahovic Absen, Juventus Siapkan Kenan Yildiz jadi False 9 Lawan Fiorentina?
Liga Italia 18 November 2025, 09:45
-
Drama Final Liga Padel 2025: Tertinggal 0-3, ACDP Comeback Epik 4-3!
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 09:42
-
Jerman vs Slovakia: Kenapa Aleksandar Pavlovic Ditarik Keluar, Cedera?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:24
-
Declan Rice Ingin Kontrak Baru, tapi Arsenal Minta Sabar, Kenapa?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:21
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR