
Bola.net - Manajer Liverpool Jurgen Klopp membeberkan rencana timnya pada bursa transfer Januari 2023 nanti. Manajer asal Jerman itu memastikan timnya bakal belanja pemain saat bursa transfer musim dingin dibuka.
Liverpool menunjukkan performa yang kurang bagus pada paruh pertama musim 2022/23. The Reds tidak tampil konsisten di Premier League sehingga mereka kini berada di peringkat keenam.
Liverpool juga baru saja tersingkir dari ajang Carabao Cup. Mereka disingkirkan Manchester City pada babak 16 besar.
Badai cedera yang silih berganti menimpa pemain inti menjadi penyebab terpuruknya Liverpool. The Reds saat ini kehilangan dua penyerangnya Luis Diaz dan Diogo Jota karena cedera parah.
Siap Belanja
Melihat situasi yang tidak ideal di timnya saat ini, Jurgen Klopp memastikan kalau Liverpool siap mendatangkan pemain baru di musim dingin nanti.
"Dari situasi tim saat ini, kami selalu siap untuk belanja pemain di bulan Januari," kata Klopp di situs resmi klub.
"Kami selalu tahu apa yang kami inginkan."
Keputusan di Tangan Klub
Meski begitu, Klopp juga menyadari kalau keinginannya untuk mendatangkan pemain incaran tergantung dari manajemen klub.
"Tapi, keputusan tidak ada di kami 100 persen dan seperti biasa, kami akan selalu memaksimalkan pemain yang ada," lanjutnya.
"Anda bisa bayangkan kalau kami akan belanja pemain jika melihat situasi terkini. Kita lihat saja apakah hal itu akan terjadi."
Klasemen Premier League
Sumber: Liverpool FC
Baca Juga:
- Fakta dan Statistik Pralaga Premier League 2022/2023 Pekan Ini
- Membayangkan Kylian Mbappe dan Jude Bellingham Bermain Bersama di Liverpool
- Prediksi Aston Villa vs Liverpool 27 Desember 2022
- Jadwal Lengkap Premier League 2022/2023 di SCTV dan Vidio
- Begini Alasan Pep Guardiola Tidak Mainkan Kalvin Phillips saat Hadapi Liverpool
- Badai Cedera di Liverpool
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hore! Liverpool Bakal Belanja Pemain di Januari 2023
Liga Inggris 24 Desember 2022, 11:03
-
Membayangkan Kylian Mbappe dan Jude Bellingham Bermain Bersama di Liverpool
Liga Inggris 24 Desember 2022, 10:00
-
Begini Alasan Pep Guardiola Tidak Mainkan Kalvin Phillips saat Hadapi Liverpool
Liga Inggris 23 Desember 2022, 23:40
-
Liga Inggris 23 Desember 2022, 18:32

-
Manchester City Putus Tren Negatif Tidak Pernah Menang Lawan Liverpool
Liga Inggris 23 Desember 2022, 15:48
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55























KOMENTAR