Pemain asal Swedia ini menjadi pahlawan bagi MU pada laga Community Shield melawan Leicester City. Ia mencetak satu gol untuk mengantar MU menang dengan skor 2-1. Satu gol lain hasil kreasi dari Jesse Lingard.
Usai laga, Ibrahimovic mengungkapkan bahwa gelar juara merupakan alasan mengapa ia memilih bergabung dengan MU. Untuk selanjutnya, mantan pemain PSG ini ingin memberikan lebih banyak gelar untuk MU.
"Ini adalah alasan mengapa saya gabung MU dan semoga akan ada lebih banyak gelar lagi. Kami bertanding melawan tim yang bagus. Anda dapat melihat bahwa mereka bermain sangat kuat dan kolektif," ungkap Ibrahimovic.
"Rasanya sungguh menyenangkan. Pertandingan resmi pertama, kami bermain untuk gelar dan kami memenangkannya. Ini merupakan gelar juara ke-31 yang sudah saya menangkan (termasuk dua gelar bersama Juventus yang dicabut FIGC)," sambungnya.
"MU mungkin klub terbesar yang pernah saya bela, satu-satunya yang bisa menjadi perbandingan adalah AC Milan," tukasnya. [initial]
Baca Ini Juga:
- Ikuti Tradisi, Conte Menyanyi di Hadapan Skuat Chelsea
- Walcott Akan Terus Ditugaskan Sebagai Striker Musim Depan
- Mourinho Temukan Lampard dan Scholes Pada Diri Paul Pogba
- Origi Senang Bisa Bobol Gawang Barcelona
- Conte Ingin Tularkan Gairahnya Pada Penggawa Chelsea
- Ternyata Ibrahimovic Bukan Pemain Arogan
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Neville: Dengan Mourinho, MU Akan Jadi Tim Paling Dibenci Lagi
Liga Inggris 8 Agustus 2016, 23:47
-
Ditinggal Pogba, Ogbonna Yakin Juve Baik-baik Saja
Liga Italia 8 Agustus 2016, 23:47
-
Foto: Pogba Akhirnya Tiba di Carrington
Liga Inggris 8 Agustus 2016, 23:20
-
Ada Pogba, MU Calon Juara Liga Champions
Liga Champions 8 Agustus 2016, 23:15
-
Luke Shaw Senang Akhiri Derita Dengan Piala
Liga Inggris 8 Agustus 2016, 22:47
LATEST UPDATE
-
Kabar Baik untuk Interisti! Hasil Tes Denzel Dumfries Jelang Derby Milan Diumumkan
Liga Italia 18 November 2025, 08:37
-
Solusi Panik? AC Milan Pertimbangkan Pulangkan Thiago Silva di Usia 41 Tahun!
Liga Italia 18 November 2025, 08:15
-
Lingkaran Setan Timnas Italia: Mengapa Azzurri Gagal di Kualifikasi Piala Dunia (Lagi)?
Piala Dunia 18 November 2025, 08:05
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR