Pemain Swedia bermain di depan pendukung setia Setan Merah, ketika mereka menang 2-0 atas Southampton pekan lalu. Nama Ibra kian dielu-elukan usai laga, mengingat ia mencetak dua gol yang menentukan kemenangan tuan rumah.
"Suporter United memang luar biasa dan saya merasakan di setiap pertandingan yang saya mainkan, bahwa saya bermain dan mereka seolah menjadi pemain ke-12 yang ada di atas lapangan," tutur Ibrahimovic menurut ESPN.
"Saya sudah bermain di berbagai negara dan dengan banyak tim besar dan para suporter yang ada di sini benar-benar berbeda."
"Amat luar biasa dan kita harus menggunakan itu dan memberikan sesuatu untuk membalas mereka - dan, jika kami melakukannya bersama, kita akan bisa meraih sukses yang luar biasa."
"Saya merasa saya menjadi lebih baik seiring berjalannya hari. Dan, selama saya merasa masih bisa berkembang, saya bahagia." [initial]
(espn/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Brendan Rodgers Tak Butuh Schweinsteiger di Celtic
Liga Eropa Lain 22 Agustus 2016, 22:45
-
Juan Mata: MU Masih Bisa Lebih Baik Lagi
Liga Inggris 22 Agustus 2016, 21:48
-
Matthew Knox Berharap Buktikan Diri pada MU
Liga Inggris 22 Agustus 2016, 21:10
-
MU Sekolahkan Borthwick-Jackson ke Championship
Liga Inggris 22 Agustus 2016, 20:50
-
Johnstone: Saya Sama Dengan Rashford dan Lingard
Liga Inggris 22 Agustus 2016, 20:43
LATEST UPDATE
-
Kritikan Pedas untuk Benjamin Sesko: Hargamu Mahal, Mainnya yang Bener Dong!
Liga Inggris 18 November 2025, 11:21
-
Kapan Barcelona Kembali ke Camp Nou? Ini Jadwal Resminya Usai Molor
Liga Spanyol 18 November 2025, 11:14
-
Diinginkan MU, Bintang Wolverhampton Ini Siap Pindah ke Old Trafford
Liga Inggris 18 November 2025, 11:03
-
Terungkap! Chelsea Sempat Ingin Barter Alejandro Garnacho dengan Gelandang Ini
Liga Inggris 18 November 2025, 10:48
-
Saingi Napoli, Klub Italia Ini Juga Berminat pada Jasa Kobbie Mainoo
Liga Italia 18 November 2025, 10:35
-
Syukurlah! Cedera Tidak Terlalu Serius, Benjamin Sesko Tidak Lama Lagi Comeback di MU!
Liga Inggris 18 November 2025, 10:26
-
Rahasia Ketangguhan Defensif Arsenal: Gawang Kami adalah Rumah Kami
Liga Inggris 18 November 2025, 10:24
-
Ini Daftar Tarif Listrik PLN Triwulan IV 2025 untuk Rumah Tangga: Cek Rinciannya!
News 18 November 2025, 09:56
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR