Pasalnya, tersiar rumor bahwa Muller sempat dihubungkan dengan kabar kepindahannya ke Manchester United beberapa waktu lalu.
Pemain yang sejak tahun 2000 sudah tergabung bersama tim muda Munchen itu mengaku tidak tertarik untuk hengkang. Melalui akun resmi Instagram yang dimilikinya, ia mengunggah foto dengan menyertakan kata-kata yang menyatakan bahwa dirinya tidak akan pindah dari Munchen.
"Saya lahir di sini. Saya tumbuh di sini. Saya akan berakhir di sini," begitulah kata-kata yang terpampang di foto Instagram milik Muller (thomas.mueller).
Great Picture 👌🏼 / Cooles Bild 👌🏼 #MiaSanMia #Esmuellert
A photo posted by 25 Thomas Müller (@thomas.mueller) on
Sebelumnya, pria yang berposisi sebagai gelandang serang itu dikabarkan bakal reuni dengan mantan pelatih Munchen yang saat ini menangani United, Louis van Gaal.[initial]
(bola/yp)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dikaitkan Dengan Liverpool, Klopp Pilih Rehat
Liga Eropa Lain 1 Juni 2015, 20:42
-
Ikrar Setia Muller Kepada Munchen
Liga Inggris 1 Juni 2015, 16:43
-
Empat Gelar Top Scorer Luca Toni
Liga Italia 1 Juni 2015, 13:06
-
Aubameyang Bermimpi Main di Madrid
Liga Spanyol 1 Juni 2015, 12:53
-
Muller Tegaskan Tak Tertarik Bela MU
Liga Inggris 1 Juni 2015, 11:24
LATEST UPDATE
-
Beckham Putra Ulang Selebrasi Rp75 Juta saat Cetak Gol di Laga Persib vs Persija
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 16:33
-
Live Streaming Man United vs Brighton - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 11 Januari 2026, 16:30
-
Hasil Persib vs Persib: Beckham Putra Bawa Maung Bandung Unggul pada Babak Pertama
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 16:20
-
Live Streaming Fiorentina vs Milan - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 11 Januari 2026, 14:00
-
Live Streaming Portsmouth vs Arsenal - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 11 Januari 2026, 14:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR