
Bola.net - Rumor Cristiano Ronaldo akan bergabung dengan Bayern Munchen nampaknya tidak benar. Sang pemain dilaporkan tidak masuk dalam rencana transfer Die Roten di musim panas ini.
Beberapa hari terakhir, beredar rumor bahwa Cristiano Ronaldo bakal cabut dari Manchester United. Sang penyerang dilaporkan gerah melihat gerak lambat Setan Merah di bursa transfer.
Ia dirumorkan akan pindah ke Jerman. Ia disebut akan menggantikan posisi Robert Lewandowski di Bayern Munchen.
Media Jerman, Bild dilaporkan sudah mendapatkan bocoran dari orang dalam Bayern terkait rumor ini. Laporan itu mengklaim bahwa Die Roten tidak sedang mengejar Ronaldo.
Simak situasi transfer Ronaldo di bawah ini.
Terlalu Mahal
Menurut laporan tersebut, Bayern Munchen tidak tertarik merekrut Ronaldo. Karena gaji sang pemain terlalu besar.
Ronaldo saat ini merupakan salah satu pemain dengan gaji termahal di EPL saat ini. Ia mendapatkan lebih dari 400 ribu pounds per pekan di MU.
Bayern tidak sanggup membayar harga semahal itu. Jadi mereka tidak tertarik merekrut Ronaldo.
Sudah Punya Pengganti
Bayern sendiri dilaporkan tidak berencana membeli penyerang lagi. Karena mereka sudah memiliki pengganti Lewandowski.
Beberapa hari yang lalu mereka mengesahkan transfer besar. Mereka sukses mendaratkan Sadio Mane dari Liverpool.
Pemain Timnas Senegal itu diklaim sudah cukup untuk menggantikan Lewandowski. Jadi mereka tidak akan berburu pemain lain.
Segera Dijual
Bayern Munchen saat ini sedang mengupayakan transfer Lewandowski bisa lekas selesai.
Juara Bundesliga itu saat ini sedang menunggu tawaran Barcelona untuk penyerang Timnas Polandia tersebut.
Klasemen Akhir Premier League
(Bild)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Here We Go! Manchester United Lepas Dean Henderson ke Nottingham Forest
Liga Inggris 24 Juni 2022, 21:40
-
Jika Antony Gagal, Manchester United Pinang Pemain Atletico Madrid Ini
Liga Inggris 24 Juni 2022, 19:07
-
Halau Manchester United, Ajax Naikkan Harga Jual Lisandro Martinez
Liga Inggris 24 Juni 2022, 18:29
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Parma vs Inter: Federico Dimarco
Liga Italia 8 Januari 2026, 07:30
-
Man of the Match Man City vs Brighton: Erling Haaland
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:16
-
Man of the Match Barcelona vs Athletic Club: Raphinha
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 07:04
-
Hasil Parma vs Inter: Chivu Taklukkan Mantan Klub, Nerazzurri Melesat di Puncak
Liga Italia 8 Januari 2026, 06:32
-
Man of the Match Burnley vs Manchester United: Benjamin Sesko
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:12
-
Hasil Man City vs Brighton: Gol Bersejarah Haaland Terasa Hambar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:08
-
Man of the Match Fulham vs Chelsea: Harry Wilson
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:01
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58



















KOMENTAR