
Bola.net - Sebuah pernyataan menarik dilemparkan Bruno Fernandes. Playmaker Manchester United itu menegaskan bahwa Raphael Varane bukan satu-satunya pilar pertahanan Manchester United.
Varane resmi bergabung dengan Manchester United di musim panas ini. Setan Merah harus membayar uang sekitar 50 juta Euro untuk memboyongnya dari Real Madrid.
Dalam waktu yang singkat, Varane sudah beradapasi dengan cukup baik di skuat MU. Meski belum terlalu signifikan, pertahanan MU mulai terlihat rapat semenjak kedatangan Varane.
Fernandes tidak menampik bahwa Varane memang membawa dampak yang besar bagi pertahanan MU. "Ya, Rapha sudah bermain dengan brillian sejauh ini," buka Fernandes kepada United Review.
baca komentar lengkap sang playmaker di bawah ini.
Bek-Bek Hebat
Menurut pandangan Fernandes, Manchester United punya banyak bek tengah bagus yang bisa diandalkan, jadi tidak semua beban harus ditanggung oleh Varane.
"Saya rasa Victor [Lindelof] juga bermain dengan luar biasa di awal musim kemarin,"
"Eric [Bailly] datang terlambat setelah Olimpiade, namun ia pemain yang sangat kami percaya, sementara 'H' [Maguire] kita sudah tahusendiri kualitasnya,"
Berikan Alternatif
Menurut Fernandes, para bek tengah MU punya karakteristik dan kualitas yang berbeda-beda. Jadi ia menilai mereka bisa melengkapi satu sama lain dan membuat MU kian kokoh.
"Rapha adalah pemain yang sangat penting bagi kami, namun semua pemain kami selalu memberikan yang terbaik."
"Kami memiliki kualitas yang berbeda-beda, karena Rapha tidak sama dengan Victor, H, Eric dan Phil namun mereka bisa memberikan sesuatu bagi tim ini," ujarnya.
Laga Berikutnya
Manchester United akan kembali berlaga di Liga Champions pada tengah pekan ini.
Setan Merah akan jumpa Villarreal di pertandingan kedua Grup F.
(United Review)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Manchester United Lagi Terpuruk, Villarreal Justru Waspada
Liga Champions 28 September 2021, 20:50
-
Unai Emery: Villarreal Takut Manchester United? Kagak!
Liga Champions 28 September 2021, 20:30
-
Ogah Kalah Lagi, Manchester United Harus Lebih Efisien Lawan Villarreal
Liga Champions 28 September 2021, 20:15
-
Solskjaer: Manchester United Haram Terpeleset Lawan Villarreal!
Liga Champions 28 September 2021, 20:00
-
Manchester United vs Villarreal: Luke Shaw Bisa Main, Harry Maguire Absen Cukup Lama
Liga Champions 28 September 2021, 19:49
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
























KOMENTAR