
Hal tersebut disarankan oleh mantan pemain sepakbola yang malang melintang di Inggris era 90-an, Tony Cascarino. Menurutnya, hanya itu cara yang harus dilakukan The Gunners jika tak ingin peluang mereka menjadi juara melayang.
Cascarino menambahkan, dengan kondisi Olivier Giroud yang masih cedera, sulit rasanya bagi Arsenal untuk bersaing dengan klub lain. Terlebih, pelapis Giroud, Nicklas Bendtner juga mengalami cedera saat melawan Cardiff lalu.
"Secara pribadi saya tak melihat bahwa Lukas Podolski adalah solusi centre foward Arsenal. Dia lebih baik bermain agak di belakang," ujar Cascarino yang pernah bermain di Chelsea tersebut.
"Theo Walcott sebenarnya bisa menjadi jawaban. Namun menurut saya, agar gelar juara Premier League tak melayang, Arsenal harus membeli striker baru," pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wenger: Saat Ini Tottenham Lebih Berbahaya
Liga Inggris 3 Januari 2014, 22:44
-
Koscielny: Pertandingan Derby Selalu Spesial
Liga Inggris 3 Januari 2014, 22:44
-
Arteta: Alonso Tinggalkan Madrid Bukan Karena Uang
Liga Champions 3 Januari 2014, 21:51
-
Vermaelen Siap Rebut Kembali Tempat Utama di Arsenal
Liga Inggris 3 Januari 2014, 20:46
-
Preview: Arsenal vs Spurs, Derby di Kompetisi Tertua
Liga Inggris 3 Januari 2014, 20:15
LATEST UPDATE
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR