Manajer asal Irlandia Utara itu kini sudah tak lagi berada di Liverpool. Ia sudah dipecat tak lama setelah memimpin anak-anak asuhnya bermian imbang lawan Everton di derby Merseyside para hari Minggu kemarin.
Rodgers sendiri sebelumnya mendapat banyak tekanan dari para fans agar mundur dari jabatannya di Anfield. Pasalnya kinerjanya dianggap sudah menurun, terlebih jika dibandingkan dengan musim 2013-2014 lalu.
Walau demikian, Ings mengatakan bahwa Rodgers sejatinya telah berusaha untuk mengeluarkan kemampuan terbaiknya. Di sisi lain, para pemain juga bermain sepenuh hati bagi manajer 42 tahun tersebut.
"Kami terus bersatu sebagai sebuah grup dan kedepannya kami akan terus seperti itu. Kami bermain sepenuh hati bagi manajer dan ia melakukan hal yang sama bagi kami. Kami akan memberikan yang terbaik bagi tim dan bagi klub ini," tegasnya seperti dilansir Liverpool Echo.
Saat ini sudah muncul satu kandidat pelatih yang akan menggantikan Rodgers. Ia adalah eks arsitek Borussia Dortmund Jurgen Klopp. [initial]
Baca Juga:
- Liverpool Serahkan Kontrol Transfer Pemain Pada Klopp
- Jurgen Klopp Menuju Liverpool, Mario Balotelli Juga?
- Barcelona Sebut Philippe Coutinho Pemain Bagus
- Klopp Akan Terbang ke Inggris Besok
- Gundah, Coutinho Ingin Tinggalkan Liverpool Juni
- Menarik, Kopites Lebih Pilih Ancelotti Daripada Klopp
- Coutinho Ternyata Bukan Target Barcelona
- Pogba, Pilihan Nomor Satu Fans Barca
- Mignolet: Pemain Liverpool Tak Tahu Apapun Tentang Pelatih Baru
- Cafu Kagum Pada Lampard dan Gerrard
- Rencana Mancing, Striker Liverpool Malah Dipanggil Timnas
- Tolak Liverpool, Ancelotti Sebut Comeback Musim Depan
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Agen Coutinho Bantah Nego Dengan Madrid
Liga Inggris 7 Oktober 2015, 23:08
-
Benitez: Alonso Tak Bahagia Dijual ke Madrid
Liga Spanyol 7 Oktober 2015, 22:49
-
Ings: Skuat Liverpool Main Sepenuh Hati Bagi Rodgers
Liga Inggris 7 Oktober 2015, 21:51
-
Liverpool Serahkan Kontrol Transfer Pemain Pada Klopp
Liga Inggris 7 Oktober 2015, 21:03
-
Jurgen Klopp Menuju Liverpool, Mario Balotelli Juga?
Liga Inggris 7 Oktober 2015, 19:18
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR