Pemain Prancis secara resmi diumumkan telah menjadi bagian dari United pagi ini dan ia langsung menikmati santap perdananya di Manchester berupa masakan Tiongkok ala restoran 'Wings' yang juga merupakan restoran langganan para pemain United.
Pogba sendiri mengatakan pada media resmi United bahwa ia senang bisa bergabung kembali dengan United, klub yang sempat ia tinggalkan untuk bergabung dengan Juventus di 2012 silam.
Nilai transfer sang pemain, 90 juta pounds, membuat Pogba kini resmi menjadi pemain termahal dunia, mengalahkan rekor Gareth Bale ketika dibeli Real Madrid dari Tottenham di 2013 silam.
20 juta poundsterling dari keseluruhan nilai transfer sang pemain akan masuk ke kantong sang agen, Mino Raiola.
Pogba sendiri kabarnya sudah mengikat kontrak lima tahun dengan MU dan dikabarkan akan mengenakan nomor punggung enam, yang hingga kini masih lowong di klub. [initial]
(mir/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
MU Bukan Lagi Klub, tapi Sebuah Perusahaan
Liga Inggris 9 Agustus 2016, 23:50
-
Eks Bos Liverpool: Biaya Transfer Pogba Bisa Jadi Masalah untuk Pemain
Liga Inggris 9 Agustus 2016, 23:37
-
Ditinggal ke MU, Pjanic Doakan Pogba Sukses
Liga Italia 9 Agustus 2016, 23:22
-
Mourinho: Arsenal dan Liverpool Bukan Klub Besar
Liga Inggris 9 Agustus 2016, 21:49
-
Pogba Nodai Karir Gemilang Ferguson
Liga Inggris 9 Agustus 2016, 19:56
LATEST UPDATE
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
-
Pelatih Baru Persebaya Bernardo Tavares Waspadai Malut United
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 10:46
-
Mikel Arteta Kembali Gagal Kalahkan Arne Slot
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:25
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 9 Januari 2026, 10:07
-
6 Pelajaran dari Arsenal vs Liverpool: Peluang Emas Terbuang di Emirates
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:48
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 9 Januari 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR