Bola.net - - Klub La Liga, Atletico Madrid nampaknya masih bernafsu untuk memulangkan Diego Costa pada musim panas nanti. Mereka disebut akan meminjamkan sang pemain ke Tiongkok sebelum menggunakan jasanya secara penuh pada bulan Januari nanti.
Striker berusia 28 tahun itu baru-baru ini mengonfirmasi bahwa ia akan meninggalkan Chelsea pada musim panas ini. Ia menyebut sudah tidak masuk dalam rencana Antonio Conte sehingga ia dipersilahkan hengkang dari Stamford Bridge pada musim depan.
Striker Timnas Spanyol ini secara terbuka mengakui bahwa ia ingin pulang ke Atletico Madrid pada musim panas ini. Namun masalahnya adalah Atletico masih terkena sanksi Embargo transfer, yang membuat mereka tidak bisa mendaftarkan pemain baru hingga Januari 2018 mendatang.
Diego Costa
Menurut laporan yang dilansir Evening Standart, kubu Atletico Madrid dikabarkan tertarik untuk memulangkan Diego Costa musim depan. Namun mereka masih dilematis untuk mendatangkan Costa mengingat sanksi embargo tersebut.
Namun kubu Los Rojiblancos dikabarkan sudah mendapat solusi untuk transfer tersebut. Mereka kabarnya akan tetap membeli Costa pada musim panas nanti, lalu mereka akan pinjamkan Costa ke klub Tiongkok selama setengah musim.
Dengan dipinjamkannya Costa ke Tiongkok, maka sang striker bisa membela Atletico di Liga Champions musim depan. Selain itu kondisi sang pemain tetap terjaga karena bermain secara rutin di Tiongkok.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chelsea Semakin Dekat Untuk Datangkan Bakayoko?
Liga Inggris 10 Juni 2017, 23:35 -
Chelsea Terdepan Untuk Dapatkan Tolisso
Liga Inggris 10 Juni 2017, 21:30 -
Pamit Ke Teman-Teman, Morata Segera Gabung MU?
Liga Inggris 10 Juni 2017, 20:30 -
Merson Sarankan Chelsea Rekrut Morata Ketimbang Lukaku
Liga Inggris 10 Juni 2017, 20:10 -
Ini Manuver Atletico Untuk Pulangkan Costa
Liga Inggris 10 Juni 2017, 15:50
LATEST UPDATE
-
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03 -
Jadwal Serie A Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 16:36 -
Incaran Harbolnas 10.10: Kenali Ciri Khas 6 Merek Batik Pria Premium Ini
News 3 Oktober 2025, 16:33 -
Jadwal La Liga Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:16 -
Cek Jadwal dan Live Streaming LaLiga 2025/26 Minggu Ini: di Vidio
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:10 -
Prediksi Napoli vs Genoa 5 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 16:06 -
Saksikan dan Nonton LaLiga 2025/26 Sevilla vs Barcelona, Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:02
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR