Klopp menangani Liverpool sejak Oktober tahun lalu. Berkat polesannya, khususnya di musim ini, performa Philippe Coutinho cs mengalami peningkatan cukup drastis. Bahkan saat ini The Reds disebut-sebut jadi salah satu calon kuat pemenang trofi Premier League musim 2016-17. Kualitas Klopp pun dipuji oleh banyak pihak.
Lovren sendiri menyebut Klopp bukan cuma seorang manajer yang bagus, namun juga seorang manusia yang sangat baik. Ia lantas menyebut ada momen yang tak akan pernah dilupakannya terkait pernyataannya tersebut. Momen itu adalah saat Klopp tiba-tiba memberinya libur dua hari agar ia bisa pulang ke Kroasia demi menemani anaknya yang sakit dan harus dioperasi.
"Saya tidak akan pernah melupakan saat ia memberi saya libur latihan selam dua hari ketika saya punya masalah dengan putri saya dan ia sakit dan di rumah sakit. Ia membutuhkan operasi," kenangnya pada The Express.
"Itu terjadi pada saat kami harus melawat ke kandang Augsburg pada bulan Februari dan ia berkata kepada saya, 'Pergilah ke Kroasia. Berkumpullah dengan putrimu'. Hal-hal ini besar untuk seorang pemain. Ia menunjukkan kepribadiannya (yang baik)," seru Lovren. [initial]
Baca Juga:
- Klopp Disebut Sebagai Manajer Perfeksionis
- Arsenal dan Liverpool Pantau Striker Lincah Genoa
- Newcastle Ternyata Sempat Ingin Datangkan Schweinsteiger
- Wilson: Klopp Berikan Harapan Untuk Pemain Muda Liverpool
- Kontra Bolivia, Tite Siap Berikan Coutinho Starter
- Gallas: Cuma Sekali Saya Lihat Wenger Marah
- Butt: Liverpool Juga Harus Bangga dengan Rashford
- Clyne Kecewa Liverpool Selalu Gagal Clean Sheet
- Clyne: Klopp Sebut Saya 'Mesin'
- Sturridge Pertimbangkan Gabung Arsenal
- Jarang Dimainkan Klopp, Origi Tak Risau
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ini Pemain Yang Paling Akrab Dengan Garcia di Liverpool
Liga Champions 7 Oktober 2016, 23:30
-
Houllier Yakin Klopp Bisa Beri Liverpool Trofi Juara
Liga Inggris 7 Oktober 2016, 23:07
-
Lawan Liverpool, Spurs Kemungkinan Mainkan Anak-anak Muda
Liga Inggris 7 Oktober 2016, 20:12
-
Clyne Terkesan Dengan Para Pemain Muda Liverpool
Liga Inggris 7 Oktober 2016, 19:45
-
Selebrasi Klopp Bikin Pemain Liverpool Makin Giat Bermain
Liga Inggris 7 Oktober 2016, 18:33
LATEST UPDATE
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR