Bola.net - - Mantan gelandang Leeds United dan Manchester United, Johny Giles memiliki teori sendiri soal mengapa Liverpool pada akhirnya mengakhiri ketertarikan mereka pada Virgil van Dijk.
Pemain bertahan asal Belanda itu diklaim sudah di ambang kepindahan ke Liverpool dari Southampton pada tengah pekan lalu. Dan kabarnya Liverpool telah sepakat untuk mengeluarkan 60 juta poundsterling untuk mendapatkan jasanya.
Memang Van Dijk sendiri telah disebut lebih memilih untuk bergabung dengan Liverpool karena faktor Jurgen Klopp, meskipun ada ketertarikan dari Chelsea dan juga Manchester City.
Namun saga transfer itu berhenti dengan Liverpool merilis sebuah permintaan maaf kepada Southampton atas pendekatan ilegal mereka pada Van Dijk.
The Reds sendiri menyatakan penyesalan mereka seputar kesalahpahaman yang melibatkan Van Dijk dan spekulasi media tentang masa depan bek Belanda itu. Liverpool sendiri pada akhirnya menyatakan bahwa mereka telah mengakhiri ketertarikan pada mantan bek Celtic itu.
"Saya memiliki teori saya sendiri. Saya tak yakin pemilik Liverpool ingin menghabiskan 60 juta poundsterling untuk jenis pemain seperti itu. Ini uang banyak bagi Liverpool untuk dibelanjakan," ujarnya kepada Newstalk.
"Mereka seharusnya tak perlu mencabut ketertarikan secara keseluruhan karena Klopp belum menghabiskan uang banyak," sambungnya.
"Saya pikir Liverpool agak dipaksa untuk mengeluarkan uang. Mungkin ini menjadi agak lega bagi pemilik klub karena mereka mencabut ketertarikan itu secara menyeluruh," tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Klopp Jamin Tempat Utama untuk Mbappe di Anfield
Liga Inggris 13 Juni 2017, 15:20
-
Inikah Alasan Liverpool Akhiri Minat Pada Van Dijk?
Liga Inggris 13 Juni 2017, 15:06
-
5 Pemain Belanda Terbaik EPL Dalam 10 Tahun Terakhir
Editorial 13 Juni 2017, 14:36
-
Mereka Yang Bersinar di Piala Dunia U-20
Editorial 13 Juni 2017, 10:50
-
Mohamed Salah Kian Dekat ke Anfield
Liga Inggris 13 Juni 2017, 09:20
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Charlton vs Chelsea - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 20:00
-
Chelsea Tuntaskan Transfer Pertama di Era Liam Rosenior, Satu Gelandang Pergi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 19:49
-
Phonska Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan Telak atas Falcons
Voli 10 Januari 2026, 19:36
-
Manchester United Siap Tikung Arsenal Demi Striker 17 Tahun
Liga Inggris 10 Januari 2026, 19:12
-
Jadwal Persib vs Persija di BRI Super League
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 18:20
-
Prediksi BRI Super League: Arema vs Persik 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:53
-
Prediksi BRI Super League: Semen Padang vs Persis Solo 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:49
-
Prediksi BRI Super League: Persib vs Persija Jakarta 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:44
-
Hasil Persebaya vs Malut: Gali Freitas Borong Gol, Bajul Ijo Menang Tipis
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:39
-
Live Streaming Roma vs Sassuolo - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 10 Januari 2026, 17:00
-
Prediksi Susunan Pemain Chelsea vs Charlton, Debut Liam Rosenior
Liga Inggris 10 Januari 2026, 16:49
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR