The Blues belum lama ini mengkonfirmasi bahwa mereka telah mengikat Pedro dengan kontrak berdurasi empat tahun.
Klub memutuskan untuk mengaktifkan klausul pelepasan kontrak sang pemain sebesar 30 juta euro dan mengalahkan Manchester United demi mendapatkan pemain berusia 28 tahun, terlepas dari fakta bahwa United sudah mengikat kata sepakat secara personal.
Namun laporan dari The Express mengatakan bahwa Barcelona tidak akan mendapat seluruh dana tersebut secara langsung.
Untuk saat ini, tim Catalan baru akan menerima 19,3 juta poundsterling dan 2,1 juta akan dibayarkan kemudian, jika sang pemain membuat penampilan dalam jumlah tertentu.
Pedro sebelumnya memberikan United deadline tiga hari untuk mencapai kata sepakat dengan Barcelona soal nilai transfer. Namun pada akhirnya hal itu gagal dipenuhi oleh klub Inggris.
Pemain Barcelona sendiri baru saja mengikat kontrak anyar dengan Blaugrana tahun ini. Hal tersebut membuat klausul pelepasan kontraknya turun dari nilai awal 100 juta euro dan membuat Chelsea bisa mendaratkannya di musim panas ini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Agen Pedro: Manchester United Tertidur, Chelsea seperti Petir
Liga Inggris 21 Agustus 2015, 21:51
-
Kalah Perang Rebutkan Pedro, Van Gaal Marah pada Ed Woodward?
Liga Inggris 21 Agustus 2015, 17:45
-
Van Gaal Akui Pedro Memang Cocok untuk MU
Liga Inggris 21 Agustus 2015, 17:23
-
Keown Larang Stones Pindah ke Chelsea
Liga Inggris 21 Agustus 2015, 16:15
-
Data dan Fakta Premier League: West Brom vs Chelsea
Liga Inggris 21 Agustus 2015, 16:15
LATEST UPDATE
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
-
Battle of WAGs Liga Inggris 2025/2026: Arsenal vs Liverpool
Bolatainment 8 Januari 2026, 19:55
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR